Trending

Apakah Keramas Saat Puasa Ramadhan Akan Membatalkan? Ini Hukum dan Penjelasannya

BANTENRAYA.CO.ID – Melakukan keramas di saat tengah puasa Ramadhan kerap menjadi pertanyaan banyak orang.

Bagaimana hukum keramas ketika sedang puasa Ramadhan? Apakah akan membatalkan atau tidak.

Tak jarang, ketika ingin melakukan aktivitas keramas terlebih di siang hari urung dilakukan saat sedang puasa Ramadhan.

BACA JUGA: Jadwal Imsakiyah 10 Ramadhan 1 April 2023: Khusus Wilayah Kota Serang  Hingga Cilegon

Lantaran, terdapat keraguan akan melakukan kegiatan yang akan menimbulkan sensasi menyegarkan tersebut.

Bahkan, hal tersebut dinilai tak sedikit yang menganggap bahwa ketika keramas pori-pori kulit kepala akan terbuka.

Terbukanya pori-pori di kulit kepala tersebut dianggap akan menimbulkan masuknya air ke dalam tubuh.

Sehingga, terdapat anggapan bahwa kegiatan membersihkan rambut tersebut akan membatalkan puasa seseorang.

BACA JUGA: Apa Hukum Berhubungan Badan Suami Istri di Bulan Ramadhan? ini Kata Buya Yahya

Tak heran, melakukan kegiatan tersebut jarang dilakukan ketika sedang berpuasa.

Dalam Islam sendiri, kebersihan menjadi salah satu bagian terpenting.

Tak terkecuali, membersihkan atau mencuci rambut menggunakan shampo atau produk kebersihan rambut lainnya.

Atau biasa kegiatan salah satu perawatan itu disebut keramas.

Namun, bagaimana jika sedang berpuasa tetapi ingin melakukan keramas?

BACA JUGA: Contoh Teks Kultum Ramadhan 2023 yang Banyak Dicari Tema: Melatih Kesabaran dengan Berpuasa

Bagaimana hukum melakukan keramas ketika sedang berpuasa?

Apakah membatalkan atau justru sebaliknya?

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button