BANTENRAYA.CO.ID – Simak 15 kutipan motivasi yang sangat inspiratif dan dapat membangkitkan semangat MPLS mu.
15 kutipan motivasi MPLS yang inspiratif serta dapat membangkitkan semangat MPLS kamu.
Telah terangkum 15 kutipan motivasi MPLS yang inspiratif untuk membangkitkan semangat MPLS.
Motivasi MPLS yang dapat kamu baca ketika sedang kurang semangat dalam menghadapi MPLS.
Tidak lah mudah bagi para peserta MPLS untuk beradaptasi dengan lingkungan baru.
Oleh karena itu, dapat di bantu dengan memberikan beberapa kata motivasi untuk MPLS yang semoga bisa membantu,
para peserta MPLS menghadapi masa-masa pengenalan di lingkungan baru.
Kegiatan MPLS dilakukan setiap tahun oleh pihak sekolah, dengan tujuan untuk mengenalkan lingkungan sekolah baru kepada para siswa dan siswi baru.
BACA JUGA:15 Link Twibbon Tahun Baru Islam 2023 1 Muharram 1445 Hijriyah, Gratis dan Mudah Digunakan
Namun, masa-masa ini tidak lah mudah bagi para peserta didik baru, mereka harus memulai kehidupan baru di sekolah baru, dengan tingkatan yang baru, lingkungan baru, serta teman baru.
Tidak hanya itu, para peserta baru harus belajar lebih mandiri lagi dan meninggalkan kebiasaan buruk saat masih di sekolah yang lama.
Sehingga tidak jarang dari sebagian para peserta MPLS yang membutuhkan kata-kata motivasi saat MPLS.
BACA JUGA:Kumpulan Kata-kata Mutiara Tahun Baru Islam 2023 1445 Hijriyah Paling Berkesan
Dibawah ini 15 kutipan motivasi MPLS yang inspiratif dan dapat membangkitkan semangat MPLS kamu.
Sudah terangkum 15 kutipan motivasi untuk kamu para peserta didik baru, untuk membangun semangat dalam menghadapi MPLS.
Berikut adalah 15 kutipan motivasi MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah):
Kutipan Motivasi Inspiratif yang Membangkitkan Semangat MPLS
BACA JUGA:Timnas U-17 Akan Melawan Barcelona Juvenil A dalam Persiapan Piala Dunia U-17
1. “Jadilah pribadi yang pantang menyerah dan selalu bersemangat dalam menghadapi tantangan di masa MPLS ini.”
2. “Sayangi diri mu, cintai orang tua mu, sayangi teman mu, jangan lupa sukai MPLS mu,”
3. “Berani mencoba hal baru adalah kunci untuk memperluas wawasan dan mendapatkan pengalaman baru.”
4. “Tetap positif dan hadapi MPLS dengan senyuman, karena hal itu akan menular pada orang lain di sekitarmu.”
5. “Tunjukkan kerjasama dan saling mendukung dengan teman-temanmu selama MPLS, karena kita semua berada dalam perjalanan yang sama.”
6. “Jangan takut untuk bertanya dan meminta bantuan. Itulah cara terbaik untuk belajar dan tumbuh.”
7. “Ingatlah bahwa kesuksesan bukan hanya tentang hasil akhir, tetapi juga tentang perjalanan dan proses yang kita lalui.”
8. “Tetaplah berfokus pada tujuanmu dan jangan biarkan hambatan menghentikanmu. Teruslah maju.”
BACA JUGA:GRATIS! 10 Ide Tema Tahun Baru Islam 2023, Dijamin Unik dan Inspiratif
9. “Gunakan kesempatan ini untuk mengenal lingkungan sekolahmu dengan baik, karena pengetahuan itu akan membantumu beradaptasi dengan lebih baik.”
10. “Kegagalan adalah bagian dari proses belajar. Jangan takut untuk mencoba lagi jika gagal di awal.”
11. “Lihatlah MPLS ini sebagai peluang emas untuk mengembangkan diri dan menemukan potensi terbaikmu.”
12. “Berikan yang terbaik dari dirimu dalam setiap kegiatan dan tunjukkan kerja keras mu.”
13. “Jangan biarkan rasa takut menghalangi kemampuanmu untuk berkembang. Keluar dari zona nyamanmu dan eksplorasi lebih jauh.”
14. “Manfaatkan setiap kesempatan untuk belajar dari pengalaman orang lain di sekitarmu.”
BACA JUGA:Kejutan bjb Eduprize, Bayar Kuliah dapat Hadiah!
15. “Ingatlah bahwa MPLS ini hanya awal dari perjalanan panjangmu di sekolah. Tetap semangat dan berusaha keras untuk meraih kesuksesan di masa depan.”
Semoga kalimat-kalimat motivasi MPLS ini memberikan semangat dan inspirasi bagi peserta MPLS untuk menghadapi masa orientasi dengan penuh semangat. Selamat menjalankan MPLS.***