3 Tempat Wisata Belitung Terbaru 2023, Dijamin Seru Habiskan Waktu Liburan Anda

3 tempat wisata belitung terbaru 2023 yang dijamin seru habiskan waktu liburan anda
3 tempat wisata belitung terbaru 2023 yang dijamin seru habiskan waktu liburan anda. (Tokopedia)

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar 3 tempat wisata belitung terbaru 2023 yang dijamin seru habiskan waktu liburan anda.

Bangka Belitung menyuguhkan wisata alam yang begitu indah dan memukau yang mulai dari pantai, danau hingga museum yang memanjakan mata.

Seperti kita ketahui tempat wisata Belitung memiliki tempat yang sangat ciamik sehingga sangat cocok pergi bareng keluarga, teman, saudara ataupun dengan pasangan anda.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Terbaru! Kode Redeem CD Key Mobile Legends Adventure 6 September 2023, Klaim Double EXP Card hingga Skin Hero Langka

Dan tempat wisata Belitung memiliki tempat yang sangat ciamik dan hits hingga bisa foto di bagikan di media sosial secara gratis, namun masuknya ke tempatnya sangat murah.

Penasaran dengan 3 tempat wisata belitung terbaru 2023 yang dijamin seru habiskan waktu liburan anda? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah 3 tempat wisata belitung terbaru 2023 yang dijamin seru habiskan waktu liburan anda:

BACA JUGA: BURUAN PAKAI! Kode Voucher Shopee 10.10 Hari ini Senin 25 September 2023, Potongan Harga Melimpah Bisa Untung Ratusan Ribu hingga Jutaan Rupiah

1. Pulau Lutong

Jika Anda ingin mengunjungi kedua pulau yang terlihat saat air surut, Anda bisa menuju Pulau Lutong. Kawasan wisata ini mempunyai pemandangan yang sangat menarik.

Dengan teluk berpasir putih dan tambahan balok granit, tak kalah megahnya. Bahkan ada spot menarik yang berbentuk kepala lutong atau lutung.

BACA JUGA: Takluk dari Korea Utara dan Tionghoa Taipei, Timnas Indonesia Masih Bisa Lolos dari Lubang Jarum ke 16 Besar Asian Games

Pulau Lutong mempunyai eksotisme yang patut diapresiasi. Ada yang unik dari Pulau Lutong, ketika permukaan air laut naik, seolah-olah ada dua pulau yang terpisah, namun ketika air mulai surut, kedua pulau tersebut seolah menyatu menjadi satu. Anda bahkan bisa menikmati terumbu karang di tengah pulau sambil berjalan kaki. Airnya yang sangat jernih menonjolkan keindahan terumbu karang dan ikan-ikan kecil saat Anda snorkeling.

Selain itu, Anda juga akan mengagumi keindahan Pulau Lengkuas dan Pulau Burung atau Batu Batu Garuda. Destinasi wisata kepulauan Bangka Belitung ini bisa Anda kunjungi dengan menyewa speedboat dari Pantai Tanjung Kelayang. Tiket masuk gratis. Lokasi tepatnya berada di Kecamatan Jalan Sijuk, Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung.

2. Gunung Burung Mandi

BACA JUGA: Patok Beton Frontage Dicabut, Waketua DPRD Kota Serang Hasan Basri: Perjuangan Panjang Warga Unyur Sesuai Harapan

Objek wisat di Belitung selanjutnya adalah Gunung Burung Mandi. Kawasan ini merupakan tempat yang sangat populer bagi wisatawan. Mulai dari wisatawan dari daerah Belitung sendiri maupun dari luar daerah. Tempat ini mempunyai daya tarik yang sangat unik. Kehadiran pegunungan yang sangat indah di dekat pantai memberikan suasana yang unik.

Selain itu gunung Burung Mandi juga mempunyai hamparan pantai pasir putih yang sangat luas. Bahkan, kawasan sekitarnya juga menjadi rumah bagi ratusan spesies pinus. Pepohonan ini mampu membuat suasana jauh lebih nyaman dan rindang.

Tak heran jika kawasan pantai ini kerap dijadikan lokasi foto Instagrammable berkat pemandangannya yang memukau. Biaya masuk hanya Rp 5.000. Lokasinya di Burong Mandi, Kecamatan Manggar, Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung. Jam operasional 24 Jam.

3. Tanjung Binga

Sering disebut sebagai Desa nelayan, Tanjung Binga menjadi salah satu kawasan wisata di Belitung yang patut Anda kunjungi. Tempat ini dikenal dengan sebutan kampung nelayan karena di sinilah tempat tinggal para nelayan.

Kawasan ini dianggap sebagai surga tersembunyi di Belitung, rumah bagi jutaan keindahan. Saat Anda datang ke tempat ini pasti akan merasakan suasana dan nuansa yang sangat bersih dan asri. Hal inilah yang bisa membuat liburan Anda jadi menyenangkan.

Tempat menarik di kawasan ini adalah jembatan kayu yang banyak terdapat gubuk-gubuk kecil. Keistimewaan inilah yang membuat Tanjang Biang menjadi tempat yang populer.

Tidak perlu membayar biaya masuk karena gratis. Lokasinya di Jalan Burong Mandi, Kecamatan Manggar, Kabupaten Belitung, Kepulauan Bangka Belitung.***

Pos terkait