Trending

COBAIN! Rekomendasi 6 Makanan Khas Temanggung, Jadi Inspirasi Buat Wisata Kulineran

BANTENRAYA.CO.ID – Setiap masing-masing daerah di Indonesia memiliki makanan khas, tak terkecuali Temanggung.

Di sini menyediakan rekomendasi 6 makanan khas Temanggung yang paling cocok buat wisata kulineran.

Bisa dipastikan 6 makanan khas Temanggung ini bisa membuat kamu ketagihan karena sangat memanjakan lidah.

BACA JUGA: Link Pemesanan Tiket Film Fast and Furious 10 Fast X di Bioskop GCV, Cara Nonton Cepat Anti Antre-antre Club

Oleh karena itu, simak dan ikuti pembahasan di artikel ini sampai selesai untuk mengetahui 6 makanan khas Temanggung.

Sebagai informasi, Temanggung adalah sebuah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia.

Kabupaten ini terletak di lereng Gunung Sumbing, salah satu gunung berapi yang berada di Jawa Tengah.
Kabupaten Temanggung memiliki ibu kota yang juga bernama Temanggung.

BACA JUGA: Berkualitas Tinggi, dan Bernilai Rp5 Miliar, Polres Serang Musnahkan Narkoba dari Afganistan

Secara geografis, Temanggung memiliki dataran tinggi dan perbukitan yang menakjubkan.
Wilayah ini dikelilingi oleh keindahan alam, termasuk pegunungan, sawah, dan sungai yang mengalir.

Kabupaten ini juga memiliki iklim sejuk dengan suhu yang lebih dingin dibandingkan daerah di sekitarnya, sehingga menjadi destinasi wisata yang populer.

Pertanian menjadi sektor ekonomi utama di Temanggung. Kabupaten ini terkenal dengan produksi pertanian seperti kopi, teh, dan sayuran.

BACA JUGA: Johnny G Plate Resmi Tersangka dan Ditahan Atas Kasus Korupsi BTS, Instagram Partai Nasdem Digeruduk

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button