Trending

Deretan Pondok Pesantren Modern Terbaik di Jawa Tengah, Salah Satunya Ada di Jepara

BANTENRAYA.CO.ID – Terdapat sejumlah pesantren modern terbaik di Jawa Tengah yang tersebar di berbagai daerah.

Pesantren menjadi tempat untuk menimba dan memperdalam ilmu Agama Islam.

Dalam perkembangannya, pesantren tak hanya untuk menimba ilmu Agama Islam saja, namun juga untuk pendidikan umum.

Jawa Tengah kerap menjadi daerah tujuan bagi sebagian orang untuk menimba ilmu.

Hal ini dikarenakan terdapat banyak fasilitas pendidikan di Jateng seperti kampus perguruan tinggi negeri hingga pondok pesantren.

BACA JUGA: Amalan Doa agar Mantan Rindu dan Selalu Ingat Kita, Insya Allah Manjur

Dari ribuan pondok pesantren yang ada di Jawa Tengah itu beberapa di antaranya tergolong pondok pesantren yang tua dan sudah ada sejak zaman kolonial Belanda.

Kendati demikian, tidak jarang juga ada pondok pesantren yang tergolong modern.

Bahkan, pondok pesantren modern itu memiliki sejumlah fasilitas yang canggih dan tak kalah dengan fasilitas pendidikan lainnya.

Seiring berjalannya waktu pondok pesantren tak hanya sebagai tempat menimba ilmu agama saja.

Kini banyak Pondok Pesantren Modern yang bertransformasi menawarkan fasilitas pembelajaran ilmu pengetahuan layaknya lembaga pendidikan pada umumnya.

BACA JUGA: Doa Memikat Hati Wanita yang Paling Ampuh, Amalkan Setiap Hari

Berikut Pesantren Modern di Jawa Tengah

1. Pondok Pesantren Darul Amanah

Pondok Pesantren ini berlokasi di Desa Ngadiwarno, Kecamatan Sukarejo, Kabupaten Kendal, Jawa Tengah.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button