Paling Favorit! 5 Tempat Makan Durian di Cirebon dengan Rasa Khas dan Bikin Nagih

tempat makan durian di Cirebon
Berikut 5 tempat makan durian di Cirebon (Sumber foto Google Maps)

BANTENRAYA.CO.ID – Jika kalian berliburan ke tempat Cirebon dan sedang kepengen Durian? maka simak artikelnya sampai tuntas.

Tempat makan Durian di Cirebon sedang populer dan juga Instagramble, dengan suasana yang menarik, buahnya enak dan manis.

Begitu juga tempat makan durian di Cirebon ini mempunyai suasana yang menarik untuk di Kunjungi bagi kalian penikmat durian.

BACA JUGA:Harga Resmi iPhone 15 Series Sudah Muncul di Indonesia Simak Tanggal Rilisnya, Berikut Rinciannya

Durian adalah nama tumbuhan tropis yang berasal dari wilayah Asia Tenggara, sekaligus nama buahnya yang bisa dimakan.

Nama ini diambil dari ciri khas kulit buahnya yang keras dan berlekuk-lekuk tajam sehingga menyerupai duri. Sebutan populernya adalah “raja dari segala buah”. Rasanya manis, legit, sedikit asam. Teksturnya juga lembut dan lumer di mulut.

Namun, bagi penyuka durian akan selalu menantikan musim durian tiba. Selain manis, buah durian juga memiliki berbagai kandungan nutrisi yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Identitas Polisi Cilegon yang Diduga Selingkuh dengan Polwan, Digerebek di Dalam Hotel!

Salah satu manfaat dari buah durian selain enak dan manis, terdapat Meningkatkan kesehatan kulit berkat kandungan vitamin C di dalamnya yang bekerja sebagai antioksidan.

Namun kali ini akan membahas mengenai tempat makan durian yang enak dan populer di Cirebon yang bisa kalian telusuri bagi pecinta durian.

Dengan rasa yang enak dan juga bikin nagih. Tak hanya itu, suasana pada tampilan di tempatnya juga bikin kalian ingin berfoto-foto.

BACA JUGA:4 Tempat Makan Durian Enak di Batam, Pemburu Musang King Masuk!

Jadi tunggu apalagi? ayo kunjungi tempat makan durian yang terfavorit di Cirebon, dan jangan sampai ketinggalan untuk mengunjunginya.

Berikut tempat makan durian yang berada di Cirebon yang enak dan populer:

1. Istana Durian Cirebon

Alamat: Jalan Gelatik No.12, Widarasari, Jl. Tuparev, Sutawinangun, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat 45153

Jam buka: setiap hari jam 08.00 – 22.00

Opsi layanan: Makan di tempat · Bawa pulang · Antar tanpa bertemu

Telepon: 0838-1459-8096

BACA JUGA:Alasan Marselino Dipastikan Absen Pada Leg Kedua Indonesia Vs Brunnei Darussalam

2. Es Durian Pak Roni

Alamat:  7HR7+976, Jl. Veteran dalam, Kebonbaru, Kec. Kejaksan, Kota Cirebon, Jawa Barat 45121

Jam buka: setiap hari jam 09.30 – 17.00

Opsi layanan: Makan di tempat · Bawa pulang

Telepon: 0813-2416-6968

3. Es Duren Selalu Dihati

Alamat: Jl. Pekalangan No.1-41, Pekalangan, Kec. Pekalipan, Kota Cirebon, Jawa Barat 45118

Jam buka: setiap hari jam 09.00 – 21.00

Opsi layanan: Makan di tempat · Bawa pulang

BACA JUGA:Mengintip Harta Kekayaan Pimpinan DPRD Cilegon, Masing-masing Hanya Miliki Satu Mobil

4. Es Cendol Durian Penggung Santuyy Cirebon

Alamat:  Harjamukti, Kec. Harjamukti, Kota Cirebon, Jawa Barat 45143

Jam buka:  0821-2844-1441

Opsi layanan: Makan di tempat · Bawa pulang · Pesan antar

Telepon: setiap hari jam 10.00 – 20.00

5. Es durian

Alamat: Jl. Pekiringan No.127, Pekalipan, Kec. Pekalipan, Kota Cirebon, Jawa Barat 45117

Jam buka: setiap hari jam 09.30 – 17.30

BACA JUGA:5 Uang Koin Kuno Paling Mahal di Dunia, Harganya Ditaksir Lebih dari Rp100 Miliar

Itulah 5 tempat makan durian di Cirebon yang bisa kalian kunjungi, semoga bermanfaat.***

Pos terkait