Pengendara berhenti dipinggir jalan saat menerima telepon di Jalan Raya Pandeglang, Kota Serang, Senin, 10 Juli 2023. Aksi ini dilakukan demi mengantisipasi terjadinya kecelakaan. Doni Kurniawan/Banten Raya
Pengendara Berhenti Dipinggir Jalan Saat Menerima Telepon
