Rekomendasi! 2 Tempat Wisata di Langkat Menakjubkan, Keduanya Menyihir Mata Karena Pesonanya

2 tempat wisata di Langkat menakjubkan yang kedua menyihir mata
2 tempat wisata di Langkat menakjubkan yang kedua menyihir mata. (Instagram/@nopnop_)

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar 2 tempat wisata di Langkat menakjubkan yang kedua menyihir mata karena pesonanya.

Berwisata ke luar kota Jakarta yaitu Lengkat adalah suatu pengalaman yang menyenangkan dan mengesahkan.

Seperti kita ketahui kabupaten Langkat, Sumatera Utara begitu menakjubkan untuk objek wisatanya.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: MASIH HANGAT Kode Redeem Mobile Legends Update 12 Mei 2023, Dapatkan Diamond dan Skin Pro Series Hari Ini

Penasaran dengan 2 tempat wisata di Langkat menakjubkan yang kedua menyihir mata karena pesonanya? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah 2 tempat wisata di Langkat menakjubkan yang kedua menyihir mata karena pesonanya:

1. Tangkahan CRU

BACA JUGA: GRATIS! 10 Link Twibbon Hari Keluarga Internasional 2023, Desain Terbaru, Aesthetic, Kece dan Keren, Dijamin Tidak Norak!

Tempat wisata kota yang satu ini menawarkan panorama alam hutan belantara dengan gajah-gajah liar yang dapat kamu temukan di sana.

Jangan sampai ketinggalan keseruan bermain dengan gajah-gajah tersebut. Pengelola yang menangani ekowisata di sini adalah Conservation Response Unit (CRU).

Wisata ini memiliki pesona aliran air jernih dan pemandangan hijau yang menakjubkan. Ditambah dengan kegiatan mandi di pemandian alami yang akan membuat kamu puas memandangi keindahan alamnya.

BACA JUGA: GOKIL BANGET! 5 Rekomendasi Hotel Murah di Purwokerto Rp30 Ribuan Dengan Fasilitas Super Nyaman Dan Bikin Betah

Bagi kamu penyuka swafoto, ambil dan abadikan setiap momen terbaik selama berwisata di kota Langkat. Tangkahan CRU terletak di Namu Sialang, Kec. Batang Serangan, Kab. Langkat, Sumatera Utara.

2. Rumah Pohon Habitat

Tempat wisata kota Langkat yang satu ini cukup populer. Objek wisata ini didesain seperti tinggal di hutan dengan fasilitas yang memadai.

BACA JUGA: Sore Ini Semifinal SEA Games 2023 Timnas Indonesia U-22 Vs Timnas Vietnam U-22: Bakal Panas Hingga Akhir, Garuda Muda Waspadai Permainan Kasar The Golden Star

Tidak hanya itu, objek wisata ini juga menawarkan tempat pemandian alam yang sejuk. Pesona aliran air jernih dan pemandangan hijau yang menakjubkan akan membuat kamu merasa tenang dan terbebas dari beban.

Rumah Pohon Habitat memiliki konsep rumah hutan alami. Kamu bisa melakukan kegiatan seru seperti berkemah dan mencari spot terbaik untuk swafoto.

Satu lagi, kamu dapat menikmati gejala alam terhebat sepanjang hari dengan melihat matahari terbit hingga matahari terbenam.

Jangan sungkan untuk menyaksikan kejadian alam langka di momen-momen spesial kamu. Rumah Pohon Habitat terletak di Perteguhen, Telagah, Sei Bingai, Kabupaten Langkat.

Itulah tadi 2 tempat wisata di Langkat menakjubkan yang kedua menyihir mata karena pesonanya.***

Pos terkait