BANTENRAYA.CO.ID – Baru-baru ini banyak sekali warga net mempertanyakan tentang Gaby Rose yang terkena sindrom NPC dan viral di Tiktok.
Tiktok kembali menggema usai Gaby Rose konten kreator cantik ini dikabarkan terkena sindrom NPC yang menyakitkan.
Lantas apasih penyakit Sindrom NPC yang menjadi penyakit dari Gaby Rose ini dan sudah viral di media sosial khususnya tiktok.
Gaby Rose merupakan remaja cantik yang kini namanya tengah banyak diperbincangkan. Ia berhasil menarik perhatian publik dengan wajahnya yang imut.
BACA JUGA : 4 Rekomendasi Adbloker yang Ampuh Membuat Aplikasi Android Bebas Iklan
Selain itu wajah Gaby Rose yang bule karena memang blasteran menambah daya tarik tersendiri. Ia merupakan konten kreator diberbagai media sosial.
Gaby Rose aktif di beberapa media sosial seperti Tiktok, Instagram, hingga Youtube. Hingga dirinya berhasil menjadi Brand Ambassador (BA) dari Tema Indonesia.
Keberhasilannya tersebut membuat publik penasaran tentang sosoknya secara lebih dalam. Profil serta biodata Gaby Rose ingin diketahui banyak penggemarnya.
Mulai dari hobi pendidikan, keluarga, hingga agama Gaby Rose menjadi pertanyaan publik.
BACA JUGA :4 Aplikasi Penghasil Uang Legal Tanpa Deposit, Dijamin Cair dan Aman
Gaby Rose atau Gabriella Rosse adalah remaja cantik yang kini sering wara-wiri di media sosial. Gadis ini lahir Tangerang pada tanggal 9 Desember 2007.
Tahun ini dirinya akan menginjak usia ke 16. Meskipun masih belia, namun namanya sudah cukup dikenal oleh masyarakat luas sebagai konten kreator.
Pada beberapa hari yang lalu Ia dikabarkan terkena penyakit yang dinamakan Sindrom NPC yang konon katanya membuat dirinya menyakitkan.
Lantas apasih yang dimaksud dengan sindrom NPC? Dalam artikel ini akan menjelaskan apa itu syndrom NPC dan ini penjelasannya.
BACA JUGA :Mengenal Hanum Mega, Selebgram yang Trending Setelah Bongkar Suami Main Serong
Apa itu Sindrom NPC
NPC atau kepanjangan dari Non-Playable Character Syndrome memang sedang banyak disebut akhir-akhir ini terlebih saat banyak digunakan pada platform Tiktok.
Sindrom yang satu ini memang erat hubungannya dengan permainan video game yang mendikte pemain harus sesuai dengan roleplayer dari masternya
Istilah yang satu ini merujuk pada role-playing “Dungeons and Dragons”. Kamu yang belum familiar dengan istilah ini perlu tahu kalau maksudnya adalah mendeskripsikan karakter yang tindakan atau kelakuan di dalam gamenya memang sudah ada template atau master gamenya.
Jadi, pemain hanya mengikuti role permainan yang sudah ada di sana.
BACA JUGA :Diduga Lakukan Pencabulan, Oknum Kepsek SD di Carenang Dibebas Tugaskan
Istilah ini nggak hanya baru namun juga menarik terutama di kalangan pecinta game mengingat semua hal yang terjadi di dalam game memang nggak bisa dikendalikan.
Justru kitalah yang dikendalikan oleh game, salah satunya adalah ketika kita diharuskan untuk “Grand Theft Auto” atau sebutan untuk pejalan kaki di dalam game.
Sebenarnya jika ditinjau lebih mendalam NPC ini memang kurang memiliki fungsi yang penting dalam sebuah game.
Bahkan jika keberadaannya dibuang pun juga nggak ada masalah. Keberadaannya sebagian besar memiliki fungsi untuk melayani kebutuhan dari pemainnya.
Apa Benar Gaby Rose Terkena Sindrom NPC?
Pada beberapa hari yang lalu Ia dikabarkan terkena penyakit yang dinamakan Sindrom NPC yang konon katanya membuat dirinya menyakitkan.
“Halo semua perlkenalkan nama aku Gaby dan aku terkena Sydrom NPC” Ucapnya
Jujur aku gak tahu cara ngilanginnya gimana” lanjutnya
Gara gara sindrom NPC ini gaby merasa bingung jika ada cowok ngasih di bunga bukannya suka, malah dia jadi ilfeel.
BACA JUGA :Gamers Masuk! Berikut 4 Aplikasi Penghasil Uang Legal yang Perlu Kamu Unduh
“Aku bingung kalo ada cowok ngasih aku bunga aku takut bikin dia ilfeel” Kata Gaby
Bahkan gaby merasa sering kehausan dan kelaparan di setiap waktu hingga merasa badannya gak ke urus.
“Aku juga sering banget kehausan gara gara sindrom NPC ini” Ungkapnya
“dan badan aku juga udah mulai gak keurus, lemes dan selalu kelaperan disetiap waktu” Tambah Gaby.
Iya juga menceritakan iya dulunya yang sering main game dan menghiraukan ajakan temannya yang ngajak makan dan minum.
Bahkan dirinya melakukan hal yang tak sepantasnya ia lakukan ketika ditawarkan makan dan minum. ia melakukan gerakan seperti makan dan minum padahal ia tidak melakukannya.
Akan tetapi diketahui video tersebut hanya sebagai konten belaka. hal itu bertujuan untuk yang bermain game jangan terlalu sering untuk menghindari sindrom NPC.
Jadi intinya jika gaby Rose terkena sindroim NPC itu adalah tidak benar karena hanya sebatas konten.***