Mashudi Dilantik Jadi Ketua PWI Banten

Doni Serang Mashudi Dilantik Jadi Ketua PWI Banten 1

Suasana Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) pusat Hendry Ch Bangun melantik Mashudi menjadi Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Banten periode 2024-2029 di Horison Ultima Ratu, Jalan Abdul Hadi, Kota Serang, Selasa, 21 Januari 2025.

 

Pelantikan ini juga dihadiri oleh para pejabat. Doni Kurniawan/Banten Raya

Pos terkait