Trending

Pondok Pesantren Terbaik di Tulunagagung yang Biaya Daftarnya Murah Meriah Irit di Kantong

Dikutip Bantenraya.co.id dari dari berbagai sumber merupakan rekomendasi pondok pesantren terbaik di Tulungagung yang biaya pendaftarannya murah meriah dan irit di kantong.

1. Pondok Pesantren Raudhatul Mustofa

Pondok Pesantren Raudhatul Mustofa merupakan salah satu pondok pesantren tertua di Tulungagung yang telah didirikan sejak tahun 1800.

Menerapkan ilmu salaf murni, Pesantren Raudhatul Mustofa terletak di Jalan Masjid Al Falah Pundensari, Rejotangan, Tulungagung.

BACA JUGA :Derry Fransakti Ungkap Kronologi Penyerangan yang Dialami Afifah Riyad

Pesantren ini menekankan pada tahfidz Quran dan kajian kitab kuning yang dikombinasikan dengan pendidikan formal, berupa SMP dan SMA.

Meskipun usia pesantren cukup tua, fasilitas yang disediakan cukup lengkap, termasuk layanan hotspot gratis dan pembelajaran menggunakan LCD proyektor.

Bagi santri yang ingin mengembangkan ketrampilannya, ada beberapa kegiatan ekstrakurikuler yang bisa diikuti, seperti;

  • Reban
  • Paskibra
  • Pengembangan olahraga
  • Jurnalistik
  • Kaligrafi
  • Penelitian ilmiah

BACA JUGA :Pemkot Serang Ajak ASN Donor Darah

Meskipun banyak pesantren berusia tua di Kabupaten Tulungagung, program dan fasilitas yang disediakan pesantren tidak kalah dengan pesantren yang baru berdiri.

2. Pondok Pesantren Al Falah Trenceng

Daftar nama pondok pesantren terbaik lainnya di Kabupaten Tulungagung adalah Pondok Pesantren Al Falah Trenceng yang alamatnya berada di Trenceng, Desa Bendilwungu, Kecamatan Sumbergempol, Kabupaten Tulungagung, Provinsi Jawa Timur.

3. Ponpes MIA (Ma’hadul ‘Ilmi Wal ‘Amal)

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button