13 Ucapan Selamat Datang 1 Syawal 1444 H, Penuh Makna dan Menyentuh Hati, Cocok Dibagikan ke Medsos

ucapan 1 Syawal 1444 H
Ini ucapan selamat datang 1 Syawal 1444 H (Freepik/Scetchpedia)

BANTENRAYA.CO.ID – Berikut adalah 13 ucapan selamat datang 1 Syawal 1444 H yang penuh makna dan menyentuh hati.

Karena kalimatnya penuh makna dan menyentuh hati, 13 ucapan selamat datang 1 Syawal 1444 H ini cocok dibagikan ke medsos atau media sosial.

Tertarik untuk membagikan salah satu ucapan selamat datang 1 Syawal 1444 H tersebut? Simak dalam artikel berikut ini.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Partai Nasdem Pandeglang Gelar Silaturahmi Jemput Kemenangan Pemilu 2024, Dukung Anies Jadi Bakal Calon Presiden, Siapakah Wakilnya

Syawal adalah bulan ke-10 dalam kalender Hijriyah yang dirayakan oleh umat Muslim setelah sebulan penuh berpuasa di bulan Ramadhan.

Bulan Syawal diawali dengan Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran yang biasanya dirayakan dengan berkumpul bersama keluarga, teman, dan kerabat.

Bulan Syawal juga dianggap sebagai bulan yang penuh berkah dan keberkahan sehingga umat Muslim diharapkan memperbanyak amalan ibadah di dalamnya.

BACA JUGA: BMKG Prediksi Kemunculan Gerhana Matahari Hibrida Pada 20 April 2023, Apa Dampaknya Bagi Indonesia?

Untuk menyambut 1 Syawal 1444 H, tim Bantenraya.co.id sudah siapkan kumpulan ucapan selamat datang di bawah ini.

Inilah 13 ucapan selamat datang 1 Syawal 1444 H yang penuh makna dan kekinian, sangat cocok dibagikan ke medsos.

1. Selamat Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.

BACA JUGA: Chord Gitar Dan Lirik Lagu Tolong Budi Doremi Untuk Membantu Kamu Ungkapin ke Doi Bahwa Kau Sedang jatuh Cinta

2. Selamat datang bulan Syawal, semoga Allah memberikan berkah dan kebahagiaan yang berlimpah pada kita.

3. Hari raya Idul Fitri, hari kebahagiaan dan perdamaian. Selamat hari raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.

4. Di awal bulan Syawal ini, mari kita tingkatkan ibadah dan kebaikan kita untuk mendapatkan keberkahan dari Allah SWT.

BACA JUGA: Cocok Dijadikan Hikmah Untuk Pasangan Suami Isteri, Berikut Sinopsis Film Kutukan Cakar Monyet, Ketika Benda Keramat Menjadi Petaka di Rumah Tangga 

5. Bulan Syawal adalah bulan kebahagiaan dan berkah. Selamat datang bulan Syawal, semoga kita senantiasa dalam lindungan-Nya.

6. Hari raya Idul Fitri, saatnya berbagi kebahagiaan dan cinta kasih. Selamat hari raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.

7. Dalam suasana lebaran ini, semoga Allah SWT senantiasa memberikan rahmat dan berkah-Nya kepada kita semua. Selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan batin.

BACA JUGA: Dewan Cilegon Dukung Kerjasama Pembangunan Pelabuhan Warnasari Bersama KS dan Chandra Asri, Wakil Ketua Hasbi Sidik: Ini Terobosan Strategis

8. Mari kita isi bulan Syawal dengan kebaikan dan saling mempererat tali silaturahmi. Selamat datang bulan Syawal.

9. Dalam bulan Syawal ini, mari kita tingkatkan ketaqwaan dan memperbanyak amalan. Selamat datang bulan Syawal.

10. Bulan Syawal merupakan waktu yang tepat untuk memperbaiki diri dan memperkuat iman. Selamat datang bulan Syawal, semoga kita diberikan kekuatan untuk melaksanakan amalan yang lebih baik.

BACA JUGA: Sinopsis Bidadari Surgamu Episode 34 di SCTV: Janji Fadil Bakal Jadikan Sakinah Ratu, Rumah Tangga Denis Hancur?

11. Mari kita sambut Idul Fitri dengan gembira dan penuh syukur.

12. Selamat datang bulan Syawal, mari kita bersyukur atas nikmat dan karunia Allah SWT serta memperbanyak amal ibadah untuk mendapatkan keberkahan-Nya.

13. Selamat Lebaran, semoga Allah memberikan berkah dan kebahagiaan untuk kita semua.

Pos terkait