Trending

15 Link Twibbon Hari Lahir Pancasila dengan Nuansa Merah Putih, Siap Semarakkan Momen Spesial!

BANTENRAYA.CO.ID – Dapatkan 15 link Twibbon Hari Lahir Pancasila dengan desain populer nuansa merah putih.

15 link Twibbon Hari Lahir Pancasila dapat diunduh secara gratis, hanya dengan menekan tautan yang tersedia pada artikel ini.

Mari semarakkan momen spesial, dan bersejarah dengan membagikan 15 link Twibbon Hari Lahir Pancasila ke media sosial.

BACA JUGA: 10 Ucapan Selamat Hari Lahir Pancasila 2023 Singkat dan Terbaru, Cocok Untuk Status di Media Sosial!

Hari ini, Kamis, 1 Juni 2023 merupakan Hari Lahir Pancasila yang ke-78. Dalam memperingatinya, pemerintah menetapkan Hari Lahir Pancasila atau 1 Juni sebagai hari libur nasional.

Pancasila terdiri dari kata Panca, berarti lima dan Sila bermakna asas. Artinya Pancasila adalah 5 asas yang dijadikan sebagai dasar negara Indonesia.

Pada saat pembentukannya, Ir Soekarno merumuskan 5 asas dalam Pancasila yaitu Sila pertama “Kebangsaan”, sila kedua “Internasionalisme atau Perikemanusiaan”.

BACA JUGA: Fakta dan Lokasi Sepeda Nabi Adam yang Viral di TikTok, Ibu-ibu: Pelan-pelan Pak Sopir

Kemudian sila ketiga “Demokrasi”, sila keempat “Keadilan sosial”, dan sila kelima “Ketuhanan yang Maha Esa”.

Dari asas tersebut lahirlah 5 poin Pancasila yang sudah dikenal saat ini.

Tentu saja, Pancasila sangat berarti bagi Indonesia karena sebagai dasar negara, ideologi negara, dan pandangan hidup bangsa.

BACA JUGA: Simak Jadwal Acara Trans TV pada 1 Juni 2023 Spesial Hari Lahir Pancasila, dari Islam Itu Indah sampai Bioskop Trans TV

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button