Trending

3 Tempat Wisata di Malang yang Paling Hits dan Wajib Dikunjungi Saat Akhir Pekan, Destinasinya Asik Banget

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar 3 tempat wisata di Malang yang paling hits dan wajib dikunjungi saat akhir pekan hingga destinasinya asik banget.

Tempat wisata di Malang merupakan salah satu kota yang ada di Jawa Timur, ditempuh sekitar 2 hingga 3 Jam dari Ibukota Jawa Timur yaitu Surabaya.

Seperti kita ketahui kepopuleran kota Malang tidak bisa dipungkiri lagi malahan lebih populer apabila dibandingkan dengan Surabaya sendiri hingga kabupaten ini pun sangat populer sekali.

BACA JUGA: MASIH HANGAT! Kode Redeem CD Key Mobile Legends Adventure MLA 25 Agustus 2023, Klaim Double EXP Card hingga Skin Hero Langka

Dan tempat wisata di Malang sendiri memiliki tempat wisata yang sangat ciamik, terpopuler hingga sangat cocok untuk foto bersama keluarga, teman, saudara hingga kerabat ataupun dengan pasanganmu.

Penasaran dengan 3 tempat wisata di Malang yang paling hits dan wajib dikunjungi saat akhir pekan hingga destinasinya asik banget? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah 3 tempat wisata di Malang yang paling hits dan wajib dikunjungi saat akhir pekan hingga destinasinya asik banget:

BACA JUGA: Weekend Hemat! Cek Kode Voucher Gojek Hari Ini Sabtu, 16 September 2023, Ada Diskon 90 Persen Tanpa Minimal Order!

1. Gunung Bromo

Salah satu destinasi wisata paling ikonik di Malang adalah Gunung Bromo. Gunung ini adalah bagian dari Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, dan merupakan salah satu gunung berapi paling aktif di Indonesia.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button