Trending

TERBARU! 4 Rekomendasi Tempat Camping Tercantik di Pandeglang Paling Hits Saat Ini, Murah Meriah dengan Pesona Alam yang Sejuk dan Segar

Suasana yang damai dan menyenangkan membuatnya menjadi tujuan populer bagi para wisatawan yang berkemah.

Tempat ini selain cukup tinggi juga akan memanjakan mata dengan keasrian lingkungan di sekitarnya, masih alami.

Curug Cinoyong dikelilingi area sawah penduduk, dapat melepaskan penat dengan airnya yang jernih dan dingin, tinggal nyebur.

Tak perlu khawatir kamu hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp10.000 untuk bisa menikmati camping disana.

4. Gunung Pulosari

Potret tempat camping di Pandeglang-Gunung Pulo Sari
Potret tempat camping di Pandeglang-Gunung Pulo Sari(Instagram: @iqbaladiwicaksono)

Gunung Pulosari sudah lama terkenal sebagai tempat yang bagus untuk berkemah.

BACA JUGA : 5 Rekomendasi Hotel Termurah di Jakarta Harga Mulai Rp75 Ribu an, Fasilitas Memadai dan Nyaman

Suhu dingin Gunung Pulosari menyegarkan para pelancong atau pengemar campping.

Perkemahan di puncak Gunung Pulosari bukanlah tempat yang sulit bagi para pelancong yang ingin berkemah di sana. Hal ini dikarenakan jalur jalan yang mudah diikuti.

Faktanya jalur pendakiannya cukup menantang, selain itu waktu tempuh menuju puncaknya pun terbilang panjang.

Untuk mencapai puncak Gunung Pulosari membutuhkan perjalanan sekitar 5-6 jam.

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Hotel Murah di Sukabumi Dekat Stasiun Harga Mulai Rp50 Ribuan, Fasilitas Lengkap dan Lokasi Strategis!

Treknya tidak mudah karena masih berupa hutan lebat yang alami dan lebih banyak menanjak.

Namun pesona yang ditawarkan di puncaknya sangat memukau.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4 5Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button