5 Gunung Terindah di Jawa Barat Untuk Didaki dalam Peringatan HUT RI ke 78 yang Paling Cocok Untuk Berpetualang

BANTENRAYA.CO.ID – Berikut merupakan rekomendasi Gunung terindah di Jawa Barat untuk mendaki di HUT RI ke 78.

Gunung di Jawa Barat ini sangat cocok untuk kamu daki dikala HUT RI ke 78 karena sangat indah dan memukau untuk kamu coba.

Di HUT RI ke 78 ini bisa kamu meriahkan dengan cara mendaki ke gunung dan mengibarkan bendera merah putih di Gunung.

Dalam artikel ini terdapat beberapa rekomendasi tempat untuk kamu daki dikala HUT RI ke 78 ini sambil menikmati indahnya Indonesia.

BACA JUGA : Innalillahi! Kasus Kecelakaan di Taman Kopasus Serang Hingga Merenggut Nyawa Seseorang

Pendakian gunung merupakan salah satu kegiatan jelajah alam yang objeknya adalah menelusuri gunung hingga ke puncak.

Di Puncak tersebutlah setiap pendaki bisa merasakan cantiknya alam setelah perjalanan berat yang ia tempuh sebelumnya.

Pasalnya sebelum menuju puncak terdapat perjalanan yang sangat curam dan menanjak yang dipenuhi hutan belantara yang masih segar.

Hal tersebut masih kerap terjadi di Gunung Jawa Barat pendaki sering kali di tantang oleh perjalanan gunung yang begitu menghujam adrenalin.

BACA JUGA :Pemerintah Akan Bangun Patung Soekarno Senilai Rp 10 Triliun di Bandung, Berikut Penjelasannya

Akan tetapi jika pendaki sejati seberat apapun adrenalain semenantang apapun perjalanan pasti ia gapai hingga ke puncak.

Dikutip Bantenraya.co.id dari jabarprov.go.id inilah 5 gunung terindah di Jawa Barat yang paling cocok untuk HUT RI ke 78.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button