BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar 5 pilihan soto di Purwodadi Jawa Tengah yang segar dan gurih yang bisa catat alamatnya.
Purwodadi yang dikenal sebagai Ibu Kota Kabupaten Grobogan, tentunya sudah tidak asing lagi bagi kita yang sering berkunjung ke Jawa Tengah.
Seperti kita ketahui menikmati soto di Purwodadi yang enak serta murah, maka anda dapat mengunjungi salah satu dari 4 tempat yang akan direkomendasi.
Penasaran dengan 5 pilihan soto di Purwodadi Jawa Tengah yang segar dan gurih yang bisa catat alamatnya? Simak artikel ini sampai selesai.
Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah 5 pilihan soto di Purwodadi Jawa Tengah yang segar dan gurih yang bisa catat alamatnya:
1. Soto Semarang Bang Arip
Alamat: Jalan A. Yani No.115, Kuripan Timur, Kuripan, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah
Jam buka: 06.00-20.00 WIB
2. Warung Soto Noroyono
Alamat: Jalan Siswomiharjo No.63, Purwodadi, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah
Jam buka: 07.30-21.00 WIB
3. Rumah Makan Soto Ayam Jowo Pak Sar
BACA JUGA: Link Download Asian Drag Champion Mod Apk Unlimited Money v1.06 Mod Combo, ApkPure Diburu!
Alamat: Jalan Dr. Sutomo No.18, Cebok, Kalongan, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah
Jam buka: 07.00-21.00 WIB
4. Rumah Makan Soto Ayam Saudara Khas Semarang
Alamat: Jalan Dr. Sutomo No.15, Kwarungan, Kalongan, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah
Jam buka: 06.30-19.00 WIB
5. Warung Makan Soto Bening Bagong
Alamat: Jalan Kartini No.2, Purwodadi, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah
Jam buka: 09.00-16.00 WIB
Itulah tadi 5 pilihan soto di Purwodadi Jawa Tengah yang segar dan gurih yang bisa catat alamatnya.***