Trending

5 Pondok Pesantren di Bandung, Terpercaya dan Punya Fasilitas Lengkap: Salah Satunya ada Ponpes Annajiyah

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap.

Pesantren hadir di Indonesia sebagai salah satu lembaga pendidikan yang bersifat tradisional dengan orientasi mendalami ilmu-ilmu agama Islam sebagai pedoman hidup (tafaqquh fi al-din) dengan menekankan pada pentingnya nilai-nilai moral dalam kehidupan bermasyarakat.

Seperti kita ketahui Pesantren adalah satu lembaga pendidikan yang bisa menjadi salah satu solusi untuk sekolah anak.

BACA JUGA: Dijamin Bisa! Kode Redeem The Spike Volleyball Story Hari Ini Selasa, 10 Oktober 2023, Tersedia Puluhan Bola Voli Gratis!

Dan Jawa Barat merupakan salah satu provinsi terbesar di Indonesia. Jawa Barat memiliki 17 kabupaten dan 9 kota.

Penasaran dengan rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah rekomendasi 5 pondok pesantren di Bandung yang terpercaya dan punya fasilitas lengkap:

BACA JUGA: Jangan Sampai Ketiggalan Fitur Mission yang ada di Aplikasi Gojek untuk Mendapatkan Cashback dan Voucher Diskon

1. Pesantren Al-Wafa

Pesantren khusus mahasiswa ini berada di Jl. Cibiru Hilir No. 46, Cileunyi, Kabupaten Bandung. Pesantren ini mengajarkan ilmu-ilmu keislaman berlandaskan Alquran dan Sunnah sesuai dengan pemahaman salafusshalih dan para ulama Ahlussunnah wal Jama’ah..

Model pendidikan di pesantren ini mengintegrasikan antara agama dan pendidikan umum, antara pesantren, keluarga, dan masyarakat dengan mengoptimalkan kognitif, afektif, dan psikomotorik agar para santri menjadi manusia yang cerdas, berwawasan luas, kreatif, dan mandiri.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button