Trending

5 Tempat Wisata Populer Bantul, yang Sayang Jika Terlewatkan: Keren Abis!

Yang masih berada di pesisir pantai selatan, menjadikan Pantai Parangtritis sebagai wisata yang tidak ada matinya.

Sehingga untuk kalian yang ingin berwisata ke Bantul kurang afdol rasanya jika tidak berkunjung ke Pantai Parangtritis.

Para pengunjung dapat menikmati pemandangan pantai yang menakjubkan,

melihat matahari terbenam yang spektakuler, atau berkeliling menggunakan kereta kuda.

BACA JUGA:Lagi Gonjang-ganjing Munaslub, Ini Hymne dan Mars Partai Golkar Pembela Setia Pancasila

Sebagai wisata yang tidak ada matinya, kawasan Pantai Parangtritis menyediakan beberapa penginapan,

untuk tempat beristirahat ketika sedang berada di sekitar Pantai Parangtritis.

2. Gumuk Pasir Parangkusumo

Jika kamu ingin berlibur ke gurun kini tidak perlu keluar negeri, sebab di Bantul ada Gumuk Pasir Parangkusumo yang cukup mirip seperti gurun yang ada di luar negeri.

Gumuk Pasir merupakan bukit pasir yang tercipta akibat penumpukan pasir oleh angin, yang memiliki fungsi untuk menahan abrasi pantai.

BACA JUGA:Komnas HAM Kecam Pemprov DKI Dampak Bubarkan LGBT di Hutan Kota Cawang

Tempat ini terkenal dengan bukit pasir yang indah dan menarik sehingga tidak jarang karena keindahannya bukit pasir ini dijadikan spot foto pernikahan,

bahkan tidak jarang beberapa orang menjadikannya sebagai tempat untuk videoklip.

Ada beberapa aktivitas yang populer di sini seperti, sandboarding atau mengendarai ATV di atas bukit pasir.

3. Hutan Pinus Pengger

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button