Trending

7 SMA Terbaik di Surabaya Berdasarkan Nilai UTBK Terbaru 2023, Didominasi Sekolah Negeri

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah daftar 7 SMA terbaik di Surabaya berdasarkan nilai UTBK terbaru 2023.

Dalam artikel ini terdapat rekomendasi SMA terbaik di Surabaya dengan nilai UTBK terbaik.

Daftar SMA terbaik di Surabaya ini dapat menjadi acuan siswa dalam memilih sekolah dan melanjutkan pendidikan Sekolah Menengah Atas (SMA).

BACA JUGA: GOKIL! 5 SMA Terbaik di Tangerang Berdasarkan Data Nilai UTBK

Daftar sekolah SMA ini memiliki tingkat kelulusan terbaik, rata-rata nilai ujian yang bagus, peringkat dalam kompetisi akademik, jumlah siswa yang diterima di perguruan tinggi ternama yang tinggi, dan hasil ujian nasional/ujian sekolah atau UTBK terbaik.

Selain itu fasilitas di SMA terbaik ini memiliki fasilitas yang memadai seperti laboratorium sains, perpustakaan, pusat komputer, studio seni, lapangan olahraga, ruang kelas yang nyaman dan yang lainnya.

Berikut ini daftar 7 SMA terbaik di Surabaya, dikutip Bantenraya.co.id dari ltmpt.ac.id.

BACA JUGA: Alasan Sebenarnya Manik Marganamahendra eks Ketua BEM UI Jadi Caleg, Padahal Dulu Kritik Habis DPR: Izinkan Saya……

1. SMA Katolik ST. Luis

Skor UTBK 2022: 641,482

Ranking Nasional: 2

BACA JUGA: Inilah Arti LMFAO yang Viral di TikTok. Jangan Asal Ngomong?

2 SMAN 5 Surabaya

Skor UTBK 2022: 595,634

Ranking Nasional: 48

BACA JUGA: 10 Link Twibbon Spesial Hari Donor Darah Sedunia 2023 Terbaru dan Menarik, Yuk Pakai Twibbonnya Sekarang Juga!

3. SMAS Santa Maria

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button