Trending

7 Tempat Wisata Alam Pendakian Gunung di Pulau Jawa, Indahnya Tak Main-main!

BANTENRAYA.CO.ID – Pemandangan tempat wisata alam asli di Pulau Jawa tak hanya bisa didapatkan dari pantainya saja, gunung-gunung Pulau Jawa juga memiliki pesona yang mengagumkan dan cocok untuk pendakian.

Mulai dari pemandangan matahari terbit, tebing-tebing curam, padang rumput yang hijau, hingga pemandangan cantik dari puncak gunung ketika sudah pendakian.

Dari sekian banyaknya gunung-gunung di PulauJawa, ada beberapa di antaranya menjadi tempat wisata yang paling favorit untuk pendakian.

BACA JUGA : Langsung Klik! 16 Link Video Nyayur Syakirah Seleb Tiktok, Ternyata Bikin Geleng-geleng Kepala

Kira-kira gunung dengan pemandangan indah di Jawa itu apa saja ya?

Dilansir Bantenraya.co.id dari berbagai sumber berikut ini 7 tempat wisata alam pendakian gunung dengan pemandangan tak main-main yang membuat orang takjub.

1. Gunung Bromo, Jawa Timur

Ini dia salah satu gunung yang paling favorit di Jawa, gunung satu ini terletak di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, Jawa Timur.

BACA JUGA : Gratis 21 Link Twibbon di Hari Pendidikan Nasional 2023, Cocok Dibagikan ke WA, IG Hingga Twitter

Banyak wisatawan lokal dan mancanegara yang berbondong-bondong ke sini demi menikmati keindahan pemandangan matahari terbit.

Tak perlu khawatir capek berkeliling kawasan Gunung Bromo, banyak mobil jeep dan kuda yang bisa kamu sewa untuk berkeliling menikmati keindahannya.

2. Gunung Semeru, Jawa Timur

Masih dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, pemandangan Gunung Semeru juga tak kalah cantiknya dengan Gunung Bromo.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button