Trending

Contoh Nama Angkatan Santri Pondok Pesantren Terbaik Memiliki Arti Paling Bagus

Untuk Santri juga biasanya memiliki nama angkatan yang sangat khas sebagai wadah pertemanan mereka dalam menuntut ilmu.

Oleh karena itu bagi kamu yang bingung inilah merupakan contoh nama angkatan Santri pondok pesantren terbaik dan memiliki arti yang paling bagus.

1. Classical

Classical adalah salah satu contoh nama angkatan santri yang keren dengan mempergunakan Bahasa Inggris dimana khusus pada penamaan sekaligus penggunaan nama angkatan untuk santri ini sendiri cocok bagi beberapa pondok pesantren salafiyah lho ya.

BACA JUGA : Biodata dan Profil Eko Saputra Artis Tiktok Keren Yang Selalu Membawa Kucing

Maknanya sendiri ialah klasik yang berarti bisa saja untuk pondok pesantren slafiyah yang identik dengan sistem pendidikan klasik ataupun lama namun tetap sesuai dengan kondisi sekarang.

2. صف الوحدة (Saf Al-Wahda)

Singkatan: وفهم (Wafham), حب (Hubb), وحدة (Wahda), تعاون (Ta’awun), إشتياق (Ishtiaq) yang berarti menjadi kelas yang mementingkan pemahaman, kasih sayang, persatuan, kerja sama, dan rindu bersama.

3. صف الإلهام (Saf Al-Ilham)

Singkatan: إبداع (Ibda’), لطف (Lutf), همة (Himmah), إلهام (Ilham), تميز (Tamayyuz), إكتشاف (Iktishaf), مجد (Majd) yang berarti menjadi bentuk kelas yang penuh dengan kreativitas, kelembutan, semangat, inspirasi, keunggulan, penemuan, dan kemuliaan.

4. صف الانسجام (Saf Al-Insijam)

Adapun untuk singkatannya ialah إنسانية (Insaniyyah), نبل (Nubala), سلام (Salam), جمع (Jam’), إنسجام (Insijam), أمل (Amal), مشاركة (Musharakah).

BACA JUGA :5 Aplikasi Penghasil Uang yang Wajib Dicoba, Ada yang Berdasarkan Lahkah Kaki

Yang arti menjadi kelas atau angkatan yang memelihara kemanusiaan, keadilan, kedamaian, kerjasama, harmoni, harapan, dan partisipasi.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button