Dimyati Restui Risya, Dewi dan Iing Nyalon Bupati Pandeglang

Diketahui bahwa ketiga nama yang disodorkan oleh politisi senior ini merupakan keluarga dan orang terdekat dari keluarga Dimyati.

Risya Azahra merupakan anak kandung Dimyati, sedangkan Raden Dewi merupakan adik kandung Dimyati, dan Iing merupakan orang kepercayaan atau terdekat Dimyati.

Related Articles

Warga Kragilan Digegerkan Penemuan Mayat Tanpa Identitas, Mengapung di Sungai Ciujung

Sementara itu, disinggung soal kenapa tidak mencalonkan Rizki Natakusumah di Pilkada Pandeglang, dan memilih Risya,

Dimyati menjelaskan bahwa Rizki akan difokuskan di DPR RI untuk membantu warga Pandeglang dengan program-program dari pemerintah pusat.

“Rizki sudah bagus di DPR RI, karena bisa memboyong program dari pusat ke Pandeglang. Sudah banyak kan yang direalisasikan Rizki untuk Pandeglang. Makanya difokuskan di DPR RI,” katanya.

Sementara itu, Iing Andri Supriadi mengatakan, meski sudah mendapatkan restu dan dorongan dari Dimyati Natakusumah, namun pihaknya masih menunggu waktu untuk menyatakan kesiapan.

Total 530.400 orang dan 125.234 Unit Kendaraan Tinggalkan Jawa Menuju Sumatera, Puncak Terbanyak Sabtu dan Minggu

“Intinya saya akan menyatakan sikap 2-3 hari ke depan. Mudah-mudahan paling lambat hari Sabtu ya,” tegasnya. (muhaemin)

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2

Related Articles

Back to top button