Trending

Fakta-fakta Mahasiswi UIN Banten yang Hampir Jadi Korban Penculikan di Halte Bus Simanying, Pandeglang, dari Dipukul hingga Dipaksa Selfie

BACA JUGA: Marak Penculikan Anak, DP3AKKB Banten Minta Orangtua Waspada

Dari peristiwa upaya penculikan terhadap mahasiswi UIN Banten tersebut, Bantenraya.co.id coba rangkum fakta-fakta berikut ini.

1. Dipukul dan Alami Trauma

Berdasarkan penceritaan Asep, sebagai ayah korban, menyatakan bahwa ketika anaknya diantar pulang ke rumah oleh temannya, Sri mengalami luka lebam seperti habis dipukul dan trauma atas kejadian tersebut.

BACA JUGA: Jadwal imsakiyah dan Buka Puasa 5 April 2023 Untuk Wilayah Jabodetabek, Cek Waktu Sholat Disini

“Alhamdulillah selamat namun anak saya mengalami trauma dan ada luka lebam di punggung dan tangan,” ujar Asep.

2. Pelaku Penculikan Ada 3 Orang

Dari penuturan anaknya, Asep mengungkapkan bahwa pelaku upaya penculikan sebanyak 3 orang.

BACA JUGA: 10 Voucher Shopee Hari Ini, Belanja Hemat Saat Ramadhan Dengan Diskon dan Cashback Ratusan Ribu

“Anak saya baru sadar ketika sudah ada di dalam mobil bersama tiga pria,” ucap Asep.

Sebelum dimasukkan ke dalam mobil, Sri merasa ada yang memukul dibagian pundaknya hingga tidak sadarkan diri.

“Anak saya mengaku saat di halte ada yang mukul dibagian pundak hingga tidak sadar,” jelasnya.

BACA JUGA: TERBARU! 10 Ucapan Selamat Hari Nelayan Nasional 2023 yang Keren untuk Dijadikan Caption Instagram

Sebab kaget sudah berada di mobil bersama tiga orang pria, Sri sempat melakuka perlawanan dengan memberontak, sehingga tiga pria tersebut menurunkan mahasiswi UIN Banten itu di pinggir jalan Palima.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button