Trending

Khutbah Hari Raya Idul Fitri 2023: Lima Hal Penting Tentang Ibadah, Begini Penjalasan Hingga Maknanya

– Salat Dzuhur

Salat yang dikerjakan siang hari (sekitar pukul 12.00) dan berjumlah 4 raka’at.

– Salat Ashar

Salat yang dikerjakan sore hari (sekitar jam 15.30) dengan jumlah 4 raka’at.

– Salat Maghrib

Salat yang dikerjakan saat matahari terbenam sampai masuk waktu Isya. Raka’atnya ada 3.

BACA JUGA : 21 Hotel Murah di Bekasi, Dekat Kawasan Industri dengan Tarif Dibawah Rp200 Ribu

– Salat Isya

Salat yang dikerjakan sekitar pukul 19.00 dengan jumlah 4 raka’at.

4. Berpuasa di Bulan Ramadhan

Setiap muslim diwajibkan berpuasa selama satu bulan penuh di bulan Ramadhan. Tujuannya untuk mencapai ketakwaan kepada Allah SWT.

BACA JUGA : Paling Ampuh! 15 Ucapan Selamat Mudik Lebaran 2023, Terasa Penuh Doa Keselamatan

Di antara hikmah berpuasa adalah melatih kesabaran, menumbuhkan rasa empati terhadap orang yang kelaparan sehingga terdorong hati kita untuk membantu orang yang kurang mampu.

5. Menunaikan Zakat

Zakat merupakan kewajiban yang dikeluarkan pada harta orang yang memiliki kelebihan. Ada beberapa jenis zakat yaitu zakat fitrah yang dikeluarkan pada bulan Ramadan, ada juga zakat mal yaitu zakat yang dikeluarkan berdasarkan hasil niaga atau penghasilan.

Demikian lah lima hal penting ibadah menjelang hari raya Idul Fitri 2023, perlu kalian ketahui sebab lima hal penting ini penuntun kalian dalam melakukan ibadah.***

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3

Related Articles

Back to top button