BANTENRAYA.CO.ID – Hati Suhita merupakan film Indonesia yang rilis serentak di bioskop pada 25 Mei 2023.
Bagi anda yang akan menyaksikan filmnya dan penasaran untuk harga tiket nonton film Hati Suhita di bioskop di Semarang simak berikut ini.
Film Hati Suhita di produseri oleh Chand Parwez Servia dan Fiaz Servia yang tayang dengan durasi 137 menit.
BACA JUGA: Harga Tiket Nonton Film Jin Khodam di Bioskop Jakarta Hari ini Budget Mulai Rp25 Ribu
Dibintangi oleh para aktor kenamaan Indonesia ada, Nadya Arina, Omar Daniel, Anggika Bolsterli.
Hingga Ibrahim Risyad, Wafda Saifan, Desy Ratnasari, David Chalik, Devina Aureel, Widyawati, Slamet Rahardjo, Tanta Ginting.
Agar lebih rinci inilah harga tiket nonton film Hati Suhita lengkap dengan daftar putar.
BACA JUGA: 7 Rawon di Bondowoso yang Terkenal Legendaris dan Paling Enak, Ini Alamatnya
CITRA XXI SEMARANG
Harga tiket: Rp35.000
Daftar putar: 12.30, 15.20, 18.10 dan 21.00 Wib.
BACA JUGA: Anime Oshi no Ko Episode 7 Sub Indo: Spoiler Lengkap dengan Link Nonton Full HD
DP MALL XXI
Harga tiket: Rp40.000
Daftar putar: 12.30, 15.20, 18.10 dan 21.00 Wib.
TRANSMART SETIABUDI XXI
Harga tiket: Rp35.000
Daftar putar: 12.30, 15.20, 18.10 dan 21.00 Wib.
Sinopsis Film Hati Suhita:
Tentang filmnya tentang seorang perempuan cantik juga solehah bernama Alina Suhita.
Tak hanya cantik Alina juga dikenal dengan perempuan teguh serta pantang menyerah.
Alina penuh ketabahan saat dirinya berada dalam menghadapi gesekan badai rumah tangga.
Badai itu dimulai saat ia menikahi seorang bernama Gus Birru ditengah malam pertama yang diluar dugaan.
Hingga ia harus berjuang untuk melewati ujian dan merengkuh cinta dari suaminya.
BACA JUGA: BACA Link Download Novel Hati Suhita Gratis Pdf Karya Khilma Anis, Jadi Film dengan Judul Sama
Itulah harga tiket nonton film Hati Suhita di bioskop.***