Mengenal Keindahan dan Aktifitas Seru di Desa Wisata Potrobayan Bantul yang Bikin Liburanmu Menyenangkan

BACA JUGA :Profil dan Biodata Ahn Bo Hyun Pacar Jisoo BLACKPINK: Usia hingga Akun Instagram

Selain itu, ada salah satu aturan yang harus kamu patuhi selama berada di tempat ini yaitu tidak boleh meninggalkan sampah.

Para pengunjung yang datang ke desa ini wajib membawa pulang sampahnya masing-masih. Mereka harus memastikan tidak ada sampah tertinggal di sekitar area tempat wisata ini.

Hal ini digalakkan oleh para pemuda Desa Potrobayan agar kebersihan dan keindahan sungai tetap terjaga. Jadi pastikan kamu membawa trash bag sendiri ketika berlibur di sini.

Desa wisata ini memang masih sangat asri dan alami. Banyak yang mengira aktivitas yang bisa dilakukan hanya memancing atau menikmati keindahan aliran sungainya saja.

BACA JUGA :Mulai Hari ini Peraturan Naik Kereta Api Yang Melebihi Relasi, Tidak Sesuai Dengan Tiketnya, Akan Kena Denda

Padahal ada banyak aktivitas yang bisa kamu lakukan selama berada di desa wisata ini.

Oleh karena itu, ini adalah rekomendasi aktivitas di desa wisata Potrobayan yang seru dan akan membuat liburanmu semakin menyenangkan.

1. Memancing di Sungai Opak

Aktivitas pertama yang bisa kamu lakukan selama di desa wisata ini adalah memancing di aliran Sungai Opak.

Sungai Opak merupakan salah satu sungai di Jogja dengan aliran yang tidak cukup deras. Di tepian sungai ini juga terdapat banyak batu besar yang bisa kamu gunakan sebagai tempat memancing.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4 5 6Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button