Mengenal Keindahan Surga Dunia Taman Nasional Bunaken di Sulawesi Utara yang Tercantik dan Eksotis

Flora dan Fauna di Taman Nasional Bunaken

Taman Nasional Bunaken terkenal akan kekayaan terumbu karangnya. Setidaknya terdapat 390 spesies terumbu karang yang dapat ditemukan di wilayah perairan Taman Nasional Bunaken.

Area terumbu karang di Taman Nasional Bunaken terdiri dari fringing, patch reef, serta barrier. Terdapat pula reef plat yang mengelilingi pulau-pulau yang ada di Taman Nasional Bunaken, kecuali pulau Manado Tua.

BACA JUGA :Biar Gak Bingung, Ini Urutan Nonton Film Anime Black Clover dari Jump Festa , Season 1 Hingga Sword of the Wizard King

Selain terumbu karang, terdapat pula beberapa spesies alga yang kebanyakan berasal dari suku Halimeda, Caulerpa, dan Padinai.

Serta rumput laut yang didominasi spesies Thalassia hemprichii, Thalassaodendron ciliatum, dan Enhallus acoroides yang hidup di perairan Taman Nasional Bunaken.

Tak hanya vegetasi bawah laut, di kawasan Taman Nasional Bunaken juga masih terdapat beberapa vegetasi di kawasan hutan bakau seperti Rhizophora sp., Sonneratia sp., Lumnitzera sp., dan Bruguiera sp.

Serta vegetasi yang hidup di daratan seperti woka, sagu, kelapa, beberapa jenis palem, buah pisang, pohon mangga, silar, dan lainnya.

BACA JUGA :Harga Tiket Nonton Film The 2ND Hari ini di Bioskop Jakarta, Budget Mulai Rp35 Ribu

Fauna di Taman Nasional Bunaken

Kawasan perairan Taman Nasional Bunaken merupakan rumah bagi berbagai spesies ikan, mamalia laut, reptil hingga moluska.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button