Trending

Nuzulul Quran 2023 Jatuh Pada Tanggal Berapa? Ini Amalan dan Alasan Diperingatinya Nuzulul Quran

BANTENRAYA.CO.ID – Nuzulul Quran 2023 jatuh pada tanggal berapa, cari tahu jawabannya di sini.

Selain pembahasan Nuzulul Quran 2023 jatuh pada tanggal berapa, terdapat pula penjelasan amalan dan alasan diperingatinya Nuzulul Quran.

Berikut pembahasan Nuzulul Quran 2023 jatuh pada tanggal berapa, beserta amalan dan alasan diperingatinya.

BACA JUGA: Khutbah Jumat Ramadhan 1444 H Tentang: Mencari Hikmah dan Berkah di Bulan yang Mulia

Sebagaimana diketahui, bulan Ramadhan merupakan bulan yang istimewa karena banyaknya keberkahan yang ada di dalam bulan tersebut.

Kemudian, keberkahan bulan Ramadhan ini ditambah karena Al Quran turun pada bulan ini.

Hal ini sesuai dengan firman Allah dalam surat Al Baqarah 185, yang menyatakan bahwa bulan Ramadhan merupakan bulan diturunkannya Al Quran.

BACA JUGA: 6 Rangkaian Tips Produktif Saat Menjalani Puasa, Apa Saja Urutannya?

Di Indonesia sendiri, Nuzulul Quran selalu diperingati pada 17 Ramadhan.

Peringatan Nuzulul Quran pada 17 Ramadhan ini bersandar pada dalil Al Quran surat Al Anfal ayat 41:

وَمَا أَنْزَلْنَا عَلَىٰ عَبْدِنَا يَوْمَ الْفُرْقَانِ يَوْمَ الْتَقَى الْجَمْعَانِ ۗ وَاللَّهُ عَلَىٰ كُلِّ شَيْءٍ قَدِيرٌ

BACA JUGA: 7 Hotel Murah Terdekat di Lembang, Bandung, Termurah di Bawah Rp100 Ribu, Asri, Segar dan Nyaman

“Dan kepada apa yang kami turunkan kepada hamba Kami (Muhammad) di hari Furqan, yaitu di hari bertemunya dua pasukan. Allah Maha Kuasa atas segala sesuatu.”

Dalil kedua, terkait peringatan Nuzulul Quran pada 17 Ramadhan berdasarkan peristiwa saat Rasulullah SAW menerima wahyu untuk pertama kalinya di Gua Hira.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button