Trending

Polling Kandidat Calon Gubernur Banten Pilihan Rakyat, Pilih dan Simak Profil Uniknya!

8. Mohammad Rano Alfath, Muda Penuh Visi dan Semangat

Mohammad Rano Alfath lahir 28 November 1984. Rano Alfath adalah politikus Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang saat ini menjabat sebagai anggota DPR-RI periode 2019-2024.

Sebelumnya, Rano Alfath adalah anggota DPRD Provinsi Banten dari Partai Hanura. Namun karena terjadi kisruh di internal Hanura, Rano Alfath keluar dan bergabung ke PKB dan mencalonkan diri ke Senayan pada Pemilu legislatif 2019. Ia mewakili daerah pemilihan Banten III, yang meliputi Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang dan Kota Tangerang Selatan.

Saat ini, ia bertugas di Komisi III DPR RI. Saat peresmian gedung DPW PKB Provinsi Banten yang berada di Cipocok Jaya, Kota Serang, Senin 17 Oktober 2022, Rano Alfath didorong oleh PKB untuk maju sebagai calon Gubernur Banten pada Pilkada Banten 2024 mendatang.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4 5 6

Related Articles

Back to top button