Prabowo Rajai Suara Di Banten

“Tapi kalau suara di TPS yang ada di Provinsi Banten antara 01 dan 02 mendominasi. Kalau suara 03 lemah,” ujarnya.

Terpisah, Sekretaris PDI Perjuangan Provinsi Banten Asep Rahmatulloh mengatakan, hasil quick count memang menunjukkan capres Ganjar kalah dibandingkan dengan capres lain.

Meski demikian, pihaknya akan tetap berpegang pada hasil penghitungan manual yang dilakukan oleh KPU untuk melihat hasil akhirnya.

“Kita akan melihat hasil real count tapi kita juga tidak bisa mengabaikan hasil quick count,” ujarnya.

Sebagian Nelayan Karangantu Tak Melaut Karena Cuaca Tak Menentu

Asep mengatakan, saat ini pihaknya masih menunggu instruksi dari DPP PDI Perjuangan terkait langkah selanjutnya.

Meski demikian, untuk sementara pihaknya akan bekerja untuk mendapatkan C1 dari setiap TPS yang ada di seluruh wilayah di Provinsi Banten.

“Kami terus berupaya dengan situasi dan kondisi seperti saat ini,” katanya. (tohir/rahmat)

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4

Related Articles

Back to top button