BANTENRAYA.CO.ID – Pada rekomendasi kali ini akan membagikan beberapa Villa dan Hotel Murah di Ciwidey Bandung.
Rekomendasi ini sangat cocok bagi kamu yang akan berlibur ke puncak, dan bisa menjadi solusi buat kamu untuk menginap di Villa dan Hotel Murah di Ciwidey Bandung.
Villa dan Hotel Murah yang ada di Ciwidey Bandung bisa kamu singgahi. Lantaran harganya yang murah bisa menghemat pengeluaran kantong.
BACA JUGA: PLN Imbau Warga Cek Instalasi Listrik Sebelum Mudik
Simak artikel ini hingga selesai, agar kamu bisa tahu ada Villa dan Hotel Murah apa saja yang ada di Ciwidey Bandung.
Bagi yang suka berlibur ke puncak, ini akan menjadi rekomendasi buat kamu untuk menginap saat berlibur atau berwisata.
Banyak masyarakat yang akan berlibur ke puncak khususnya untuk Ciwidey Bandung pada saat hari libur tiba.
Berlibur dan berwisata di puncak adalah pilihan seseorang untuk menikmati keindahan alam pegunungan dengan suasana yang indah.
Banyak tempat wisata yang bisa kamu kunjungi di Ciwidey Bandung ini. Salah satunya, suasana alam pegunungan dan pemandian air terjun.
Baik langsung saja, inilah rekomendasi yang akan dibagikan seperti dikutip Bantenraya.co.id dari laman Agoda.com:
BACA JUGA: Tanggal Berapa Sidang Isbat Dilakukan? Berikut ini Jadwal Penentuan 1 Syawal 1444 H
1. Saung Arjuna Syandana Resort Ciwidey
Pada rekomendasi yang pertama ada Villa Saung Arjuna Syandana Resort Ciwidey yang bisa kamu kunjungi untuk bermalam saat berwisata.
Fasilitas di sini tak kalah menarik untuk kmau singgahi seperti, menyediakan menu sarapan garatis untuk tamu yang menginap dan memiliki AC agar lebih nyaman saat beristirahat.
Villa Saung Arjuna Syandana Resort Ciwidey berukuran 4 m2 dengan 1 kamar tidur dan 1 kamar mandi, bisa kamu sewa dengan harga Rp 244.935 per malam.
BACA JUGA: 7 Tradisi Unik Jelang Hari Raya Idul Fitri 2023 Dari Berbagai Daerah di Indonesia
2. Hotel Pesona Ciwidey
Rekomendasi yang ke dua ada Hotel Pesona Ciwidey yang bisa kamu singgahin saat berlibur dan membutuhkan tempat untuk istirahat.
Hotel Pesona Ciwidey ini letaknya tak jauh dari pusat Kota, ini bisa untuk solusi kamu yang sedang mencari tempat peristirahatan.
Fasilitas yang dimiliki pada Hotel Pesona Ciwidey seperti, AC, Wifi Gratis, Kolam Renang, dan menu sarapan untuk tamu yang menginap.
BACA JUGA: Cara Pesan Tiket Penyebrangan di Pelabuhan Ciwandan, Persiapan Mudik Lebaran 2023
Tak perlu mengeluarkan biaya yang terlalu besar, hanya dengan Rp 332.616 saja kamu sudah bisa menginap pada hotel ini, dan bisa menikmati fasilitas yang ada.
3. Rumah Desa
Pada Rumah Desa ini adalah sebuah Villa yang di desain seperti rumah pedesaan pada umumnya.
Villa yang berukuran 24 m2 ini dilengkapi dengan 1 kamar tidur dan 1 kamar mandi pribadi.
BACA JUGA: Pemudik Motor Wajib Tahu! Berapa Harga Tiket Penyebrangan Pelabuhan Ciwandan?
Fasilitas yang bisa didapat pada Villa ini adalah, perlengkapan dapur untuk memasak termasuk bumbu dapur, mempunyai taman dan halaman, panggangan BBQ, serta keamanan terjamin 24 jam.
Unutk bisa menyewa dan menginap pada Villa ini, kamu hanya cukup mengeluarkan biaya sebesar Rp 238.848 saja.
4. Glamping di Jungle, Ciwidey
Villa Glamping di Jungle, Ciwidey akan menjadi tempat rekomendasi terakhir yang bisa kamu kunjungi saat berlibur dan berwisata di Ciwidey.
BACA JUGA: 6 Hotel Murah di Salatiga, Desain Interior Mewah Bak Harga Sultan
Dengan suasana alam pegunungan pada Villa Glamping di Jungle Ciwidey, dengan pemandangan alam pegunungan dan udara yang sejuk bisa kamu nimati di sini.
Tersedia fasilitas pada Villa Glamping di Jungle Ciwidey ini seperti, tempat parkir mobil, taman dan halaman, dapur, panggangan BBQ, dan keamanan terjamin 24 jam.
Kamu bisa menginap semalaman pada Villa ini hanya dengan harga mulai Rp 674.473.***