Trending

Sejarah dan Cara Merayakan Hari Kidal Internasional 2023 yang Diperingati 13 Agustus

BANTENRAYA.CO.ID – Berikut ini sejarah Hari Kidal Internasional 2023 yang diperingati 13 Agustus.

Hari Kidal Internasional atau disebut Hari Pengguna Tangan Kiri Internasiona (International Lefthanders Day) diperingati 13 Agustus setiap tahunnya.

Oleh karena itu, kami ingin membahas sedikit sejarah Hari Kidal Internasional yang akan diperingati tanggal 13 Agustus.

BACA JUGA: Hari Kemerdekaan 17 Agustus HUT RI ke-78, Sejarah Singkat Teks Proklamasi yang Dibacakan Soekarno

Sebagai informasi Hari Kidal Internasional adalah untuk memperingati keunikan dan perbedaan yang dimiliki oleh mereka yang mendominasi 7-10% populasi dunia.

Bahkan ribuan orang kidal dalam masa sekarang harus beradaptasi untuk menggunakan peralatan dan objek yang dibuat untuk orang dominan tangan kanan.

Oleh karena itu, Hari Kidal Internasional digunakan untuk membangun kesadaran akan kebutuhan khusus bagi anak kidal. Selain itu, orang kidal mungkin dapat mengalami skizofrenia karena kreativitas dan imajinasi yang berlebihan.

BACA JUGA: Daftar Ide Lomba untuk Hari Kemerdekaan 17 Agustus HUT RI ke-78, Dijamin Lebih Seru dan Kekinian

Sejarah Hari Kidal Internasional

Menguntip dari situs resmi wikipedia, Hari Kidal Internasional dirayakan pada tanggal 13 Agustus setiap tahun oleh pengguna kidal sejak 1976.

Hari Kidal Internasional dideklarasikan oleh Left-Hander’s Day Club pada 13 Agustus 1997. Deklarasi tersebut merayakan “kekidalan” orang tertentu dan meningkatkan kesadaran akan kelebihan dan kekurangan menjadi pengguna kidal.

Dalam rangka merayakan Hari Kidal Internasional, Britania Raya atau disebut Inggris Raya melakukan 20 kegiatan yang menandai perayaan ini. Acara tersebut termasuk merayakan kreativitas pengguna kidal kemampularasan, dan atletisisme.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button