BANTENRAYA.CO.ID – Dari Dream Box Indonesia hingga film bioskop Trans TV akan ditayangkan.
Di mana, acara Trans TV yang akan tayang pada Selasa, 8 Agustus 2023 tersebut akan menghibur pemirsa.
Untuk itu, jadwal acara Trans TV beserta jam tayangnya dapat disimak agar tidak ketinggalan.
Pukul 06.30 WIB akan dihadirkan seputar kabar selebriti baik di tanah air maupun mancanegara yaitu Insert Pagi.
Setelah acara Insert Pagi dilanjut dengan CNN Indonesia Good Morning yang akan tayang pukul 07.30 WIB.
Kemudian dilanjut dengan acara berikutnya pukul 08.30 WIB yaitu Pagi-Pagi Ambyar dan pukul 10.00 WIB yaitu Siapa Mau Jadi Juara.
Sementara itu, pada pukul 11.00 WIB akan ditayangkannya Insert dan pukul 12.30 WIB yaitu Brownis (Obrolan Manis).
Berikut selengkapnya terkait jadwal acara Trans TV seperti yang dikutip dari laman resminya.
06.30 Insert Pagi
07.30 CNN Indonesia Good Morning
08.30 Pagi-Pagi Ambyar
10.00 Siapa Mau Jadi Juara
11.00 Insert
12.30 Brownis (Obrolan Manis)
14.00 Rumpi (No Secret)
15.00 Insert Today
16.00 CNN Indonesia News Update Weekend
16.30 Dream Box Indonesia
BACA JUGA: Warga Lingkungan Ambon Krisis Air Bersih, BPBD Kota Serang Siap Distribusikan Air Bersih
17.30 Bikin Laper
18.30 Insert Story
19.30 Dunia Punya Cerita
20.15 Tanpa Batas
21.00 Bioskop Trans TV: Baby Driver
BACA JUGA: Antisipasi Gejolak Harga, Diskoumperindag Kabupaten Serang Pantau Gudang Beras
23.00 Bioskop Trans TV: Runner Runner
01.00 Sinema Dini Hari
03.00 CNN Connected
Sebagai informasi, jam tayang Trans TV dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kebijakan.***