Trending

Tempat Wisata Tercantik di Kediri yang Terbaik dan Terhits Saat Ini

Bagi yang membawa anak, tersedia pula kolam balita dengan kedalaman kolam renang 20 cm serta Kid Water Playset yang dilengkapi berbagai permainan anak.

BACA JUGA :5 Ragam Ayam Goreng di Kebumen yang Rasanya Enak, Berikut Alamatnya

Sementara di area Theme Park Gumul Paradise Island, kamu bisa mencoba wahana flying fox, Jungle Adventure, Scary House3D Studio Art, hingga bioskop 4D.

6. Wisata Kota Mungil

Sesuai namanya, Wisata Kota Mungil menghadirkan tempat wisata yang didesain dengan bangunan serba kecil.

Memasuki area tempat wisata Kediri ini, kamu akan disambut jejeran bangunan mungil berwarna-warni lengkap dengan dekorasi replika es krim yang memanjakan mata.

Jika pernah ke Flora Wisata San Terra di Malang, wisata Kediri terbaru ini bisa dibilang memiliki konsep serupa.

BACA JUGA :Bikin Kecut! Seragam Hingga Buku Sekolah SMP di Cilacap Capai Rp 2.150.00, Begini Kronologinya

Bangunan warna-warni tersebut juga dibuat tematik seperti bangunan alun-alun, gedung pemerintahan, kantor pemadam kebakaran, hingga taman bunga.

Wisata Kota Mungil Kediri turut dilengkapi dengan ragam fasilitas lengkap. Mulai dari gazebo, pujasera, hingga kolam renang.

Harga tiket Wisata Kota Mungil Kediri dibanderol mulai dari Rp10.000 untuk weekdays dan Rp12.000 untuk weekend.***

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
Laman sebelumnya 1 2 3 4 5

Related Articles

Back to top button