15 Ide Nama Bayi Perempuan Islami dalam Al Quran yang Jarang Digunakan: Kamu Pilih yang Mana?

bayi
lustrasi Gambar Bayi (freepik.com)

BANTENRAYA.CO.IDSimak ini adalah referensi nama bayi perempuan Islami di dalam Al Quran yang jarang digunakan.

Penuh cinta dan kasih sayang, tentunya menjadi hal yang dilakukan oleh setiap orang tua kepada anaknya.

Anak adalah buah cinta yang dinantikan oleh setiap pasangan yang sudah menikah, sebagai pelengkap keluarga dan penguat kasih dan sayang.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA : Ayo Borong! Katalog Promo JSM Indomaret Terbaru 1-3 September 2023, Minyak Goreng 2L Hemat hingga Rp28 Ribuan, Kecap Manis Refill Rp15 550 ML Ribuan, Pakai OVO Dapat Cashback

Banyak orang tua yang menginginkan nama yang baik dan penuh arti untuk anaknya.

Selain itu banyak cara yang dilakukan orang tua untuk mencari inspirasi nama untuk anaknya misalnya mengambil nama dari Al Quran.

Nama bayi perempuan dalam Al Quran yang jarang digunakan menjadi hal menarik yang banyak dicari. Selain arti nama itu baik pastinya banyak doa yang terkandung di dalamnya.

BACA JUGA : Keutamaan Shodaqoh di Hari Jumat, Ustadz Khalid Basalamah Ungkap Betapa Dahsyat Efek Bakal Muncul

Dengan memberikan nama bayi yang islami dari Al Quran orang tua menginginkan anaknya tumbuh dan berkembang sesuai dengan arti namanya.

Berikut ini adalah rekomendasi nama bayi perempuan dalam Al Quran jarang digunakan beserta artinya, dikutip Bantenraya.co.id dari kanal YouTube Al Qalam Tv untuk dijadikan referensi bagi orang tua.

15. Shafira Aida Azzahra

Artinya seorang perempuan yang istimewa hadir berbunga-bunga (melalui bahagia).

BACA JUGA : TERKEREN! 15 Link Twibbon Hari Polwan Nasional 2023 dengan Desain Aestetik dan Menarik

14. Aqilla Ulfa Nadhifa

Artinya perempuan hebat berhati suci yang mencintai pertemanan.

13. Azkiya Nursyifa

Artinya perempuan yang cerdas, bersih dan bercahaya.

12. Shanum Shalihah

Artinya perempuan yang diberkahi Allah Swt dan perempuan yang baik.

11. Alifah Basyirah

Artinya perempuan yang ramah selalu menyampaikan kegembiraan.

BACA JUGA : 15 Ide Nama Bayi Laki-Laki yang Lahir Bulan Safar Terbaru, Bermakna Islam Hinga Gagah Berani

10. Alifah Hibatillah

Artinya anak pertama anugrah dari Allah SWT.

9. Al-Fiyah Hasna Kamila

Artinya perempuan yang memiliki sifat ribuan, cantik dan sempurna.

8. Alesha Zahra

Artinya bunga yang selalu beruntung (dilindungi Allah Swt)

BACA JUGA : Ayo Borong! Katalog Promo JSM Indomaret Terbaru 1-3 September 2023, Minyak Goreng 2L Hemat hingga Rp28 Ribuan, Kecap Manis Refill Rp15 550 ML Ribuan, Pakai OVO Dapat Cashback

7. Adibah Abqariah

Artinya Wanita yang beradab yang cerdas

6. Aiza Shalilah

Artinya perempuan yang dihormati mulia dan baik.

Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Perempuan dan Laki-laki dalam Islam yang Penuh Makna

5. Hilyatunnisa

Artinya perhiasan Wanita (sebaik baiknya perhiasan dunia adalah wanita sholihah).

4. Najma As-Salwa

Artinya bintang pembawa kebahagiaan.

BACA JUGA : Deretan Ucapan Sambut Bulan September 2023 Bahasa Inggris Lengkap dengan Artinya, Cocok Dibagikan ke Media Sosial

3. Aghnia An-Nahdi

Artinya seorang kaya yang mulia.

2. Luthfi Athirah

Artinya kasih sayang yang harum baunya.

1. Fadhilah Fadiya Inayah

Artinya perempuan yang memiliki keutamaan melindungi orang lain.

BACA JUGA : Deretan Ucapan Sambut Bulan September 2023 Bahasa Inggris Lengkap dengan Artinya, Cocok Dibagikan ke Media Sosial

Demikian 15 nama bayi yang bisa kalaian gunakan untuk anak pertama maupun anak selanjutnya semoga bermanfaat.***

Pos terkait