Trending

3 Deretan Pondok Pesantren di Bogor, Jawa Barat, Keunggulan, Biaya Masuk, Bulanan

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar 3 deretan pondok pesantren di Bogor, Jawa Barat, keunggulan, biaya masuk, bulanan.

Pondok pesantren merupakan lembaga pendidikan yang menitikberatkan pada pendidikan agama, banyak orangtua yang memiliki sekolah pesantren sebagai tempat pendidikan anaknya agar pribadi yang saleh dan sukses dunia akhirat.

Seperti kita ketahui Bogor, Jawa Barat menjadi salah satu daerah yang jumlah pesantrennya cukup banyak. Meski bukan dijuluki sebagai ‘kota santri’, namun Bogor mampu melahirkan santri-santri yang berhasil melalui pendidikan pesantrennya.

BACA JUGA: Dijamin Bisa! Kode Redeem The Spike Volleyball Story Hari Ini Selasa, 10 Oktober 2023, Tersedia Puluhan Bola Voli Gratis!

Dan Pesantren di Bogor tak kalah bagus akan kualitasnya dengan kota lainnya dengan Harganya pun juga masih sangat terjangkau sama masyrakat luas.

Penasaran dengan 3 deretan pondok pesantren di Bogor, Jawa Barat, keunggulan, biaya masuk, bulanan? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah 3 deretan pondok pesantren di Bogor, Jawa Barat, keunggulan, biaya masuk, bulanan:

BACA JUGA: BURUAN KLAIM! Kode Voucher Shopee 10.10 Hari Ini 10 Oktober 2023, Semua Belanja Murah dan Cashback 99 Persen

1. Pondok Pesantren Darussalam Bogor

Darussalam Bogor merupakan bagian dari pesantren alumni gontor, didirikan pada tahun 1992 sebagai wujud cinta dan ittiba kepada para pimpinan Gontor.

Visi Darussalam Bogor, “Unggul dalam prestasi akademik dan non akademik.”

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button