5 Ide Lomba 17 Agustus yang Kreatif dengan Alat Sederhana

BANTENRAYA.CO.ID – Ide lomba 17 Agustus biasanya sering membuat bingung panitia.

Dan ide lomba 17 Agustus tentunya tidak bisa datang mendadak, harus sudah direncanakan sejak jauh hari.

Namun ide lomba 17 Agustus ada yang bisa lebih irit bujet lomba.

BACA JUGA: 6 Makanan yang Bisa Melawan Asam Urat, Kabar Baik untuk Penderita Asam Urat

Dengan hanya menggunakan barang-barang atau alat sederhana, lomba 17 Agustus tetap akan seru untuk diikuti.

Warga dari berbagai usia, mulai dari anak-anak sampai dewasa, semuanya dijamin bisa mengikuti lomba tanpa resiko kecelakaan yang parah.

Ide lomba 17 Agustus identik dengan panjat pinang, namun resiko kecelakaan dari perlombaan tersebut cukup tinggi.

BACA JUGA: Doa Para Nabi yang Bacaannya Singkat, Mudah Dihapal dan Berdasarkan Dalil yang Jelas

Tentunya masyarakat tidak perlu takut untuk mencoba ide lomba 17 Agustus baru yang lebih sederhana namun tetap seru.

Apalagi 5 ide lomba 17 Agustus berikut juga bisa dilakukan di dalam kelas juga.

Dan berikut bantenraya.co.id sudah merangkum dari salah satu postingan Instagram @artistsuniversum tentang 5 permainan seru yang bisa jadi ide lomba 17 Agustus tahun ini:

BACA JUGA: Jangan Takut Donor Darah! Manfaatnya Sangat Besar ke Kesehatan

1. Lomba Jembatan Karton

ide lomba 17 agustus
Jembatan karton. (Foto: Instagram @artistsuniversum)

Bahan: bola pingpong, karton berbentuk jembatan berukuran ± 1/2 meter, keranjang

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button