Presiden Jokowi akan Tutup Pabrik yang Cemarkan Polusi Udara

Presiden Jokowi akan tutup pabrik yang cemarkan polisi udara
Presiden Jokowi saat sambutan. (Instagram @pandemictalks)

BANTENRAYA.CO.ID – Presiden Jokowi akan menutup pabrik yang mencemarkan polusi udara di Jakarta dan tak patuh aturan.

Penutupan pabrik tersebut lantaran mencemarkan polusi udara dan tak patuh aturan.

Polusi udara pabrik sangat menganggu kesehatan warga, karena harga kesehatan mahal.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA:Kapan Fenomena Hari Tanpa Bayangan Terjadi di Indonesia? Ini Informasi Lengkapnya

Rencana penutupan pabrik tersebut viral di media sosial (medsos) di akun Instagram pandemictalks.

Presiden Jokowi mengatakan, tidak ada toleransi lagi bagi pabrik yang mencemarkan polusi udara dan tak patuh aturan akan ditutup.

“Tidak ada toleransi lagi! Jokowi tegas akan tutup pabrik yang cemarkan udara Jakarta dan tak patuh aturan,” kata Jokowi, Rabu 30 Agustus 2023.

BACA JUGA:Akhirnya Ucel Ketemu Once Mekel hingga Duet Nyanyi, Reaksinya Bikin Warganet Ikut Salting

Jokowi pun tak segan memberikan sanksi penutupan kepada pabrik yang tak patuh terhadap aturan yang telah ditentukan.

“Sanksi pasti dan bisa ditutup. Saya kemarin di rapat sudah saya sampaikan, kalau tidak mau memperbaiki, tidak pasang scrubber (alat penyaring polutan limbah industri), tegas untuk ini karena harga kesehatan yang sudah kita bayar itu mahal sekali,” tegas dia. ***

Pos terkait