Trending

Berapa Kali Bisa Mengajukan Pinjaman KUR BRI? Cek Syarat dan Ketentuan Serta Suku Bunga Per Tahun dan

BANTENRAYA.CO.ID – Pelaku UMKM ternyata bisa melakukan pinjaman ke Bank BRI lebih dari satu kali. Lalu, berapa kali bisa mengajukan pinjaman KUR BRI? Berikut syarat dan ketentuan serta suku bunga per tahunnya.

Bank Rakyat Indonesia membuka peluang besar bagi masyarakat yang ingin membuka usaha di bidang UMKM lewat pinjaman KUR BRI.

Pinjaman KUR BRI 2023 menyediakan pinjaman dengan bunga yang rendah serta tenor yang fleksibel mulai dari satu bulan hingga lima tahun angsuran.

KUR BRI ini menjadi solusi bagi pelaku usaha untuk mengembangkan potensi bisnis dan kemajuan usahanya dengan dukungan dana yang mudah dicairkan.

BACA JUGA: Modal Ternyata Masih Kurang? Ini Cara Perpanjang Pinjaman KUR BRI tapi Masih Punya Angsuran Sebelumnya

Calon debitur banyak mempertanyakan berapa kali bisa mengajukan pinjaman KUR BRI? Adakalanya mereka ingin mengajukan lagi setelah angsurannya lunas.

Perlu diingat bahwa KUR BRI memiliki jenis produk dan persyaratan yang berbeda. Batas maksimal pengajuan pinjaman juga tergantung usaha yang dijalankan.

KUR Super Mikro tidak memiliki batas maksimal hanya saja tergantung kuota masing-masing daerah masih tersedia atau tidak.

KUR Mikro BRI untuk usaha pertanian/perikanan boleh mengajukan pinjaman sebanyak 4 kali dengan akumulasi maksimal Rp400 juta dengan simulasi di bawah ini:

BACA JUGA: Polusi Udara di Jakarta Tidak Main-Main, Berikut Cara Membuktikannya Sendiri

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button