Trending

Bosan Mukadimah yang Sering Dipakai Kebanyakan Orang, Ganti dengan Ini Singkat dan Mudah Dihafal

BANTENRAYA.CO.ID – Merupakan pembuka untuk setiap ceramah atau sambutan, mukadimah kerap digunakan untuk mengisi ketika menjadi pembicara.

Tak jarang, mukadimah atau pembuka tersebut buat pembicara atau penceramah agar bersedia untuk mempersiapkannya.

Bahkan, tak sedikit yang sudah terbiasa menjadi pembicara atau pengisi acara menggunakan mukadimah pada umumnya atau yang kerap digunakan kebanyakan orang.

Tentu, di bulan Ramadhan ini berbagai pembicara khususnya pengisi keagamaan banyak melakukan kegiatan yang mengharuskan untuk tampil di depan khalayak umum.

BACA JUGA: KLAIM 8 Kode Voucher Gojek Hari Ini Batas Waktu 2 Bulan dengan Promo Menarik Gede-gedean

Merasa bosan akan mukadimah yang biasa dipakai kebanyakan orang, membuat sebagian ingin mengubahnya.

Untuk itu, berikut disajikan mukadimah yang dapat menjadi referensi yang mudah dihafal juga singkat seperti yang dikutip dari berbagai sumber.

1. Mukadimah Singkat dan Mudah Dihafal

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ، اَلْحَمْدُ ِللهِ رَبِّ الْعَالَمِيْنَ، وَالصَّلاَةُ وَالسَّلاَمُ عَلَى أَشْرَفِ اْلأَنْبِيَاءِ وَالْمُرْسَلِيْنَ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى اَلِهِ وَاَصْحَبِهِ أَجْمَعِيْنَ. أََمَّا بَعْدُ

BACA JUGA: 13 Kode Voucher Shopee Hari Ini, Nikmati Potongan Harga Besar-besaran

Bismillahirrohmanirrohiim. Alhamdulillaahi robbil ‘aalamiin, was-sholaatu wassalaamu ‘alaa asyrofil anbiyaa-i wal mursaliin, sayyidina muhammadin, wa’ala alihi wa’ashabihi aj’ma’iin, Amma ba’du.

2. Mukadimah Singkat dan Mudah Dihafal

الْحَمْدُ ِللهِ الَّذِيْ أَنْعَمَنَا بِنِعْمَةِ اْلإِيْمَانِ وَاْلإِسْلاَمِ. وَنُصَلِّيْ وَنُسَلِّمُ عَلَى خَيْرِ اْلأَنَامِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى اَلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِيْنَ أَمَّا بَعْدُ

Alhamdulillahil ladzii an’amanaa bini’matil iimaan wal islaam. Wanushalli wanusallimu ‘alaa khairil anaami, sayyidinaa muhammadin wa’alaa aalihii wasohbihi aj-ma’iin, amma ba’du.

BACA JUGA: Instagram Pemain Duty After School Part 2 Lengkap dengan Karakter di Drakornya

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button