Trending

Contoh Teks Amanat Pembina Upacara 17 Agustus di Sekolah, Simpel dan Menarik!

BANTENRAYA.CO.ID – Berikut contoh teks amanat pembina upacara 17 Agustus di sekolah yang singkat dan menarik serta mudah dipahami untuk perayaan HUT RI nanti.

Hari Kemerdekaan Indonesia yang dirayakan setiap 17 Agustus pastinya akan dimulai dengan upacara bendera 17 Agustus di lapangan yang dilakukan pemerintah, sekolah hingga kelurahan.

Dalam upacara bendera, ada salah satu susunan acara yaitu amanat dari pembina upacara. Pada upacara 17 Agustus nanti, pembina akan menyampaikan satu dua hal terkait Hari Kemerdekaan Indonesia.

Contoh teks amanat pembina upacara ini juga bisa dipakai pada upacara rutin setiap Senin sebelum atau sesudah hari kemerdekaan.

BACA JUGA: 10 Link Poster Hari Kemerdekaan Indonesia untuk Menyambut 17 Agustus 2023

Nah, tak perlu bingung jika ditunjuk sebagai pembina upacara untuk upacara bendera 17 Agustus nanti. Berikut contok teks amanat pembina upacara 17 Agustus di sekolah yang mudah dihafal.

Assalamu’alaikum Wr. Wb. 

Hadirin yang berbahagia,

Bertepatan dengan momen yang bersejarah ini, dengan rasa syukur dan kebanggaan yang tak terhingga, kita berkumpul dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78.

Di tengah semaraknya perayaan ini, marilah kita bersama-sama merefleksikan perjalanan panjang bangsa Indonesia, memuliakan jasa-jasa para pahlawan, dan merenungkan arah masa depan negara tercinta.

BACA JUGA: Tayang di Bioskop, Ini Sinopsis Film Haunted Mansion yang Bergenre Komedi Horor

Sejarah telah mencatat perjuangan heroik para pejuang kita yang dengan jiwa yang berkobar-kobar mengusir penjajah dari tanah air.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button