Trending

Deretan Tradisi Lebaran Idul Fitri di Berbagai Negara, Nomor 3 Sampai Lakukan Hal Unik Ini

BANTENRAYA.CO.ID – Penghujung bulan suci Ramadhan artinya umat Islam menuju hari kemenangan yaitu lebaran Idul Fitri.

Dalam merayakan lebaran Idul Fitri, tak sedikit umat Islam memiliki berbagai tradisi yang kerap dilakukannya.

Bahkan, di berbagai negara juga rupanya terdapat tradisi merayakan lebaran Idul Fitri.

Siapa sangka, terdapat tradisi yang begitu unik dari berbagai negara tersebut dalam merayakan hari kemenangan.

BACA JUGA: Menjelang Lebaran 2023 Ormawa Himawar Sukses Berbagi Takjil Di Waringinkurung

Untuk itu, berikut tradisi lebaran Idul Fitri di berbagai negara seperti yang dikutip dari berbagai sumber.

1. Turkiye

Di Turkiye sendiri, Hari Raya Idul Fitri memiliki penyebutan lain yaitu seker bayram atau festival gula.

Dalam merayakan hari kemenangan tersebut, masyarakat Turkiye akan mengenakan pakaian khas bernama Bayramlik.

BACA JUGA: Hotel Murah di Kawasan Industri Karawang, Harga Dibawah Rp230 Ribu dengan Fasilitas Kolam Renang

Di samping itu, mereka juga akan mengantarkan manisan ke tetangga sekitar usai melakukan sungkeman.

2. Australia

Idul Fitri di negara Australia sendiri dirayakan cukup meriah meskipun muslim di Negeri Kanguru tergolong minoritas.

Pasalnya, di negara tersebut terdapat sebuah acara Pekan Raya Multikultural yang tidak hanya melibatkan umat Islam tetapi juga umat non muslim lainnya.

BACA JUGA: Terpantau Padat ! Arus Mudik Pada H-3 Lebaran 2023 Jalur Pantura Cirebon

3. Afghanistan

Lebaran di Afghanistan sendiri dapat dikatakan cukup unik.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button