Trending

Hiasi Taman Ramadhan Lailatul Qadar Dengan kultum Tema: Mengapa Kita Harus Berpuasa Ramadhan

BANTENRAYA.CO.ID – Taman Ramadhan Lailatul Qadar dari namanya saja kita sudah tau apa itu lailatul qadar, Lailatul Qadar berasal dari bahasa arab yaitu lailah yang berarti malam, sedangkan Qadar nya adalah bentuk mufrad yang berarti satu jika ditengah dibaca sukun maka al qadra yang berbentuk masdar.

Apasih Taman Ramadhan Lailatul Qadar itu? adalah bentuk amalan yang kita kerjakan selama bulan suci Ramadhan.

Dan Taman Ramadhan Lailatul Qadar sendiri adalah malam yang begitu baik dari pada seribu bulan
dimana pada malam itu seluruh amalan manusia di lipat gandakan oleh Allah SWT.

BACA JUGA:Mudik Lebaran 2023 Dipastikan Membludak, Hindari Mudik di Tanggal Ini Apabila Tidak Ingin Terkena Macet Parah

Mengapa Kita Harus Berpuasa dibulan Ramadhan? Puasa Ramadhan merupakan salah satu ibadah yang sangat penting bagi umat Islam. Selain menjadi rukun Islam yang keempat, puasa Ramadhan juga memiliki banyak manfaat baik bagi kesehatan fisik dan mental maupun untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan seseorang.

Berikut ini adalah beberapa alasan mengapa kita harus berpuasa Ramadhan:

Mendapatkan Pahala yang Besar

Puasa Ramadhan merupakan salah satu ibadah yang memiliki pahala yang sangat besar di sisi Allah SWT. Dalam sebuah hadits, Rasulullah SAW bersabda bahwa puasa Ramadhan akan dibalas dengan pahala yang tak terhingga. Dengan berpuasa, kita bisa mendapatkan pahala yang besar dan berlimpah dari Allah SWT.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button