BANTENRAYA.CO.ID – Berikut ini jadwal imsakiyah 10 ramadhan khusu Wilayah Kota Serang hingga Cilegon, 1 April 2023.
Tak hanya itu saja pada artikel ini juga akan tersedia jadwal lain, seperti jadwal sholat lima waktu serta jadwal berbuka puasa 1444 H.
Mengingat perbedaan zona waktu serta memasuki hari ke 10 Ramadhan, tentunya ketentuan waktunya akan berbeda dan lebih maju beberapa menit seperti biasanya.
Nah untuk itu kali ini Bantenraya.co.id dari halaman Kemenag.go.id telah menyiapkan jadwal imsakiyah 10 Ramadhan, khusus untuk wilayah Kota Serang hingga Cilegon dan sekitarnya 1 April 2023 diantaranya sebagai berikut.
BACA JUGA :Kultum Sabtu Pagi Ini : Sambut Kedatangan Malam Lailatul Qadar
Kota Serang dan sekitarnya.
IMSAK: 04:33
SUBUH: 04:43
TERBIT: 05:55
DUHA: 06:22
BACA JUGA : 5 Tips Jitu Khatam Alquran dan Hilangkan Rasa Mager untuk Membacanya Selama Ramadan
ZUHUR: 12:03
ASAR: 15:17
MAGRIB: 18:04
ISYA’: 19:12
BACA JUGA : 5 Tips Agar Tidak Ngantuk saat Sahur, Mata Langsung Jreng!
Kota Cilegon dan sekitarnyaSUBUH: 04:44
TERBIT: 05:55
DUHA: 06:22
ZUHUR: 12:03
ASAR: 15:17
MAGRIB: 18:04
ISYA’: 19:13
Demikianlah tadi informasi jadwal imsakiyah 10 Ramadhan khusus wilayah Kota Serang hingga Cilegon semoga bermanfaat.***