Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Daerah Jakarta dan Sekitarnya 20 Ramadhan 2023

Jadwal Imsakiyah
jadwal Imsakiyah khusus ibu kota Jakarta dan sekitarany (pixabay/Konevi)

BANTENRAYA.CO.ID- Inilah jadwal imsakiyah dan buka puasa untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya untuk hari Selasa 20 Ramadhan 2023.

Tidak hanya Jadwal imsakiyah dan buka puasa artikel ini juga menyajikan informasi seputar waktu solat dari Subuh hingga Isya.

Seperti diketahui jadwal imsakiyah dan buka puasa memiliki perbedaan.

Bacaan Lainnya

Diantaranya waktu imsak adalah dimana waktu untuk memulai kita puasa dan berbuka adalah waktu untuk mengakhiri puasa.

BACA JUGA : 7 Rekomendasi Hotel Terdekat Pariwisata di Kota Bandung 2 Ratus Ribuan, Bikin Jalan-Jalan Mu Tetap Nyaman

Waktu imsak biasanya datang sebelum adzan subuh berkumandang berjarak sekitar kurang lebih 10 menit sedangkan waktu maghrib datang ketika adzan Maghrib berkumandang.

Sebelum imsak kita diwajibkan untuk melakukan niat puasa Ramadhan, Adapun niat puasa Ramadhan ialah sebagai berikut.

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هَذِهِ السَّنَةِ لِلّٰهِ تَعَالَى

Artinya: “Aku niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban puasa bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah Ta’ala”

BACA JUGA : Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan 9 April 2023 di Serang Hingga Cilegon, Cek Jadwalnya Hingga Waktu Shalat

Bukan hanya Niat Puasa di saat sebelum kita berbuka puasa kita di anjurkan untuk membaca niat Sebelum berbuka puasa. adapun niatnya sebagai berikut.

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Artinya: “Ya Allah, untuk mu aku berpuasa, dan kepada mu aku beriman, dan dengan rezeki mu aku berbuka. Dengan rahmat mu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang.”

Melakukan Ibadah Puasa di bulan Ramadhan adalah salah satu Menjalankan Rukun Islam yang ke 4.

BACA JUGA 5 Rekomendasi Tempat Bukber Terdekat Serang Cilegon Paling Enak, Murah Hingga Aesthetic Cek Disini!!:

Dalam berpuasa kita tidak boleh makan dan minum terkecuali dalam waktu sebelum imsak dan waktu berbuka.

Adapun jadwal waktu imsakiyah dan buka puasa senin 20 Ramadhan 2023 ialah sebagai berikut.

Jakarta, 11 April 2023

Imsak      : 04.29 WIB

Subuh      : 04.4=39 WIB

BACA JUGA : Telkomsel Pamerkan Teknologi 5G Smart Mining di SOE International Conference & Expo G20

Dzuhur     : 11.58 WIB

Ashar      : 15.14 WIB

Maghrib  : 17.59 WIB

Isya         : 19.06 WIB

BACA JUGA :6 Merk Kue Kering Lebaran Ter Enak, Nomor 5 Dijamin Bikin Nagih

Demikianlah Jadwal Imsakiyah dan waktu Buka Puasa semoga dapat membantu kamu dalam menunaikan Ibadah Puasa 20 Ramadhan 2023 ini.***

Pos terkait