Trending

Jam Buka Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 di Laman SSCASN BKN, Klik Link Langsung di Bawah Ini

BANTENRAYA.CO.ID – Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara mulai dibuka hari ini Rabu, 20 September 2023. Simak informasi jam buka pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 di laman SSCASN BKN di bawah ini.

Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 resmi dibuka setelah pengunduran jadwal yang semula pada 17 September 2023.

Perubahan jadwal pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 tertulis dalam surat BKN nomor 8871/B-KS.04.01/SD/K/2023 yang diumumkan melalui laman resmi SSCASN BKN.

Di tahun ini, pendaftaran CPNS 2023 kembali dilakukan secara online melalui situs resmi SSCASN daftar-sscasn.bkn.go.id/akun yang sudah bisa diakses.

BACA JUGA: David Raya dan Debut Gemilang di Arsenal, Langsung unjuk Kebolehan dengan Cleansheet

Pembuatan akun mulai bisa diakses pada pukul 20.09.23 WIB sedangkan pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 mulai dibuka pukul 23.09.20 WIB.

Berikut cara daftar CPNS 2023 lewat SSCASN BKN:

  1. Buka situs daftar-sscasn.bkn.go.id/akun;
  2. Jangan lupa untuk mengaktifkan kamera perangkat yang digunakan;
  3. Mengisi formulir pendaftaran CPNS dan PPPK secara benar dan lengkap;
  4. Verifikasi nomor telepon dan email aktif;
  5. Verifikasi data dan upload dokumen CPNS dan PPPK;
  6. Tunggu proses verifikasi;
  7. Login ke akun SSCASN dengan NIK dan password setelah mendapatkan email verifikasi;
  8. Lengkapi profil dan pilih instansi CPNS dan PPPK;
  9. Pilih formasi dan klik daftar.

BACA JUGA: Penyisihan Liga Champions Grup A : Bayern Muenchen vs Manchester United, Duel Penuh Emosi!

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button