Trending

Mandi Wajib Setelah Imsak Usai Berhubungan Suami Istri Bikin Puasa Batal? Buya Yahya Bilang Begini

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar mandi wajib setelah imsak usai berhubungan suami istri bikin puasa batal dan ini kata Buya Yahya.

Ketika bulan Ramadhan, beberapa pasangan biasanya akan tetap melakukan berhubungan suami istri.

Biasanya, beberapa pasangan akan melakukan berhubungan suami istri saat malam setelah berbuka sebelum sahur.

Seperti kita ketahui berhubungan suami istri bagi yang sudah sah di mata hukum dan agama, tentunya merupakan bagian dari sebuah kewajiban dalam melakukan hubungan intim.

BACA JUGA: Contoh Teks Kultum Ramadhan yang Menyentuh Hati, Tema: Siapakah Manusia yang Celaka di bulan Ramadhan?

Lantas bagaimana hukumnya suami istri lupa mandi wajib usai berhubungan suami istri hingga imsak saat puasa Ramadhan? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari kanal YouTube Al-Bahjah TV, inilah jawaban dari Buya Yahya.

Islam merupakan agama yang tidak pernah mempersulit kaumnya asalkan sesuai dengan kaidah islamiah.

Dan jika hal yang membatalkan puasa adalah melakukan hubungan suami istri dengan sengaja di siang hari.

BACA JUGA: Contoh Teks Kultum Ramadhan 2023 Terbaru dan Singkat, yang Banyak Dicari Tema: Keistimewaan Istighfar di Bulan Ramadhan

Apabila ada pasangan seorang muslim dengan sengaja melakukan hubungan suami istri di siang hari saat Ramadhan maka batal puasanya.

Namun apabila hubungan suami istri tersebut dilakukan saat sahur atau sebelum imsak maka sah puasanya.

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button