Trending

Materi Khutbah Jumat Singkat Tentang Meneladani Sifat Tawadhu Rasulullah SAW

BANTENRAYA.CO.ID – Inilah informasi seputar materi khutbah Jumat singkat tentang meneladani sifat tawadhu Rasulullah SAW.

Materi Khutbah Jumat singkat kali ini bisa menjadi referensi untuk disampaikan kepada jamaah saat anda menjadi khatib sholat Jumat.

Seperti kita ketahui Jumat 28 April 2023, salah satu tema teks khutbah Jumat yang dapat diangkat hari ini yaitu tentang “Keteladanan Akhlak Mulia sang Baginda Muhammad Rasulullah SAW Pada Semua Sisi Kehidupan”.

BACA JUGA: MASIH AKTIF! Kode Voucher Lazada Hari Ini 28 April 2023, Dapatkan Diskon dan Cashback Spesial Produk Makin Murah Parah

Penasaran dengan materi khutbah Jumat singkat tentang meneladani sifat tawadhu Rasulullah SAW? Simak artikel ini sampai selesai.

Dikutip Bantenraya.co.id dari berbagai sumber, Berikut ini adalah materi khutbah Jumat singkat tentang meneladani sifat tawadhu Rasulullah SAW:

إِنَّ الْحَمْدَلِلهِ، نَحْمَدُهُ وَ نَسْتَعِيْنُهُ وَ نَسْتَغْفِرُهُ، وَ نَعُوْذُ بِهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَمِنْ سَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا، مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلَا مُضِلَّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلَا هَادِيَ لَهُ، أَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللهُ وَ اَشْهَدُ أَنَّ سَيِّدَنَا مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ، اَللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وسَلِّمْ تَسْلِيْمًا كَثِيْرًا، أَمَّابَعْدُ

فَيَا أَيُّهَا الْمُسْلِمُوْنَ، اِتَّقُوْ اللهَ، اِتَّقُوْ اللهَ مَا اسْتَطَعْتُمْ وَقَدْ فَازَ الْمُتَّقُوْنَ، أَعُوْذُبِالله مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ، سُبْحٰنَ الَّذِيْٓ اَسْرٰى بِعَبْدِهٖ لَيْلًا مِّنَ الْمَسْجِدِ الْحَرَامِ اِلَى الْمَسْجِدِ الْاَقْصَا الَّذِيْ بٰرَكْنَا حَوْلَهٗ لِنُرِيَهٗ مِنْ اٰيٰتِنَاۗ اِنَّهٗ هُوَ السَّمِيْعُ الْبَصِيْرُ

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Hotel Murah di Anyer Harga Mulai Rp400 Ribuan, Cocok Untuk Honeymoon Pengantin Baru, Fasilitas Lengkap dan View Sunset yang Romantis!

Salah satu yang menjadi ketertarikan dunia akademik terhadap agama Islam disebabkan oleh ajaran agamanya yang bisa dibuktikan. Sampai saat ini ada sekitar 400 ajaran Islam baik Al-Quran maupun hadis bisa dibuktikan secara ilmiah.

Seperti yang terjadi dalam surah Al-Isra’ yang menerangkan perjalanan suci Hadraturrasul Muhammad SAW. Meskipun secara dasar al-Isra’ disebut di dalam surah Al-Isra’ dan Mi’raj disebut dalam surah terpisah yakni Al-Najm. Padahal itu satu rangkaian perjalanan. Surah Al-Isra’ ini diawali dengan tasbih,

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3 4Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button