Trending

Mengenal Sosok Asli Tokoh Utama di Film Oppenheimer Karya Christopher Nolan

BANTENRAYA.CO.ID – Semakin dekat dengan jadwal rilis film Oppenheimer di bioskop seluruh Indonesia, kamu mungkin penasaran dengan siapa sih tokoh yang akan diperankan oleh Cillian Murphy tersebut.

Film Oppenheimer adalah film biopik yang berlatarkan masa Perang Dunia II.

Selain akan menjadi film hitam putih pertama dengan kamera IMAX, film Oppenheimer juga akan menjadi film biopik pertama karya sutradara Christopher Nolan.

BACA JUGA: 4 Tips Menjadi Pendengar yang Baik, Rahasia untuk Hubungan Kalian Makin Langgeng

Ada banyak pilihan tokoh-tokoh besar di peristiwa Perang Dunia, namun Christopher Nolan tertarik untuk menggarap kisah Oppenheimer.

Dan berikut bantenraya.co.id sudah merangkum dari berbagai sumber tentang siapa sosok Oppenheimer:

KECERDASAN OPPENHEIMER

Ilmuan satu ini sebenarnya pernah 3 kali ternominasi di Penghargaan Nobel dalam bidang fisika.

BACA JUGA: 5 Resep Aneka Olahan Tempe Yang Enak, simpel dan bikin nagih

Meski tidak menang Nobel, tapi kecerdasan Oppenheimer sangat terkenal, bahkan sejak dia masih kecil.

Ketika berusia 12 tahun, Oppenheimer yang menyukai batu-batu mineral pernah diundang untuk mengisi kuliah geologi hanya karena sering berdiskusi jarak jauh dengan para ahli geologi.

Oppenheimer juga sebenarnya sosok ilmuan pertama yang mencetuskan gagasan tentang adanya lubang hitam di luar angkasa.

BACA JUGA: Candi Muncar, Objek Wisata Alam di Wonogiri yang Sejuk dan Banyak Ikan Koi

Baca artikel Bantenraya.co.id lainnya di Google News
 
1 2 3Laman berikutnya

Related Articles

Back to top button